[language-switcher]
Beranda  Berita

Tingkatkan Sinergi Dengan Media, Kapolda Terima Kunjungan Tribun Kaltim

Balikpapan – Kapolda Kaltim Iren Pol Drs. Muktiono, S.H., M.H., menerima kunjungan dari rombongan manajemen Tribun Kaltim di ruang kerja Kapolda, Rabu (22/01/2020).

Jenderal Bintang Dua tersebut menyambut rombongan begitu hangat dan penuh akrab dengan jajaran Direksi Tribun Kaltim. Percakapan tersebut berjalan dengan penuh canda tawa tanpa ada rasa ketegangan.

Dalam sambutannya Kapolda Kaltim mengucapkan terima kasih kepada seluruh Direksi atas kunjungannya ke Polda Kaltim.

Berbagai hal perbincangan di antaranya keberhasilan Polda Kaltim mengungkap 10 Kg sabu-sabu di Samarinda, seputar Ibu Kota Negara baru serta lebih khusus pengamanan Pilkada serentak Tahun 2020.

Jelang pelaksanaan pesta Demokrasi serentak khususnya di wilayah Kaltim Polri bersifat netral dalam melaksanakan tugas keamanan Pilkada 2020, lanjut Kapolda.

Di lain sisi Direksi Tribun Kaltim juga berkomitmen siap bekerjasama dengan Polda Kaltim dalam pelayanan kepada masyarakat.

Silaturahmi dan kerjasama ini diharapkan terus dapat dipertahankan, agar Tribun Kaltim dalam penyajian informasinya dapat memberikan nilai positif dan bisa menginformasikan secara professional, berimbang terkait semua kejadian yang terjadi di Kaltim, tutup Kapolda Irjen Pol Drs. Muktiono, S.H., M.H.

 

Humas Polda Kaltim

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

2.713 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Monas Hari Ini
Pusat Keuangan Polri Gelar FGD Bahas Penetapan Hari Jadi
Puslitbang Polri Gelar Rakernis 2024: Perkuat Fungsi Litbang untuk Transformasi Ekonomi Nasional
Polri Buka Penerimaan Anggota Baru, Catat Tanggal dan Syarat Pendaftarannya!
Korbrimob Polri Gelar Apel Konsolidasi Antisipasi Kontijensi Jelang PHPU 2024
Tingkatkan Kemampuan, Korps Brimob Polri Laksanakan Dikbangspes Jungle Warfare Dan Pelatihan Pra Operasi “Amole-2024”
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Papar Patroli di SPBU Antisipasi Peredaran Upal 
Polsek Plemahan Tingkatkan Patroli Sambang Obyek Vital di Perbankan
Bravo Polsek Mendo Barat Berhasil Ungkap Kasus Pencurian Sepeda Motor.
Penerimaan Polri 2024: Masih Ada Waktu untuk Mendaftar!
Polres Kotamobagu Bersama Perangkat Desa Sia Gelar Curhat Kamtibmas
Ini Kronologi dan Modus Ganjal Kartu ATM di Kudus yang Pelakunya Gasak Hampir Rp 1 Miliar
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor