[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Banjar Agung Audensi Dengan Pelajar SMA Lentera, Kapolsek : Ini Materi dan Tujuannya

Polsek Banjar Agung menyelenggarakan kegiatan audensi dengan para pelajar SMA (sekolah menengah atas) yang ada di wilayah hukumnya.

Kapolsek Banjar Agung Kompol Rahmin, SH mewakili Kapolres Tulang Bawang AKBP Syaiful Wahyudi, SIK, MH mengatakan, kegiatan audensi tersebut dilaksanakan hari Senin (03/02/2020), sekira pukul 13.00 WIB, bertempat di aula Mapolsek setempat.

“Sebanyak 19 peserta mengikuti kegiatan audensi ini, mereka merupakan pelajar kelas XI (11 orang siswi dan 7 orang siswa) beserta guru PKN dari SMA Lentera Tulang Bawang,” ujar Kompol Rahmin.

Adapun materi yang disampaikan oleh Kapolsek bersama Panit I Reskrim Ipda Rendra, SH kepada para pelajar tersebut yaitu :

Pertama, tugas pokok kepolisian ditingkat Polsek.

Kedua, alur pembuatan laporan polisi dan tindak lanjutnya.

Ketiga, jumlah pelaku kejahatan yang dilakukan oleh anak dibawah umur.

Keempat, alur dan penanganan kasus yang dilakukan terhadap pelaku anak dibawah umur serta sanksi hukumnya.

Kelima, hal apa saja yang bisa dilakukan oleh warga apabila terjadi kasus tindak pidana sehingga informasi tersebut bisa cepat sampai ke personel Polsek.

Kapolsek menambahkan, tujuan diadakannya kegiatan ini adalah untuk memberikan pengetahuan serta pemahaman tentang hukum kepada para pelajar, sehingga nantinya mereka menjadi sadar, taat dan patuh pada hukum yang berlaku.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

2.000 Personel Bintara Polri Resmi Ikuti Pendidikan Sekolah Inspektur Polisi di Setukpa Lemdiklat Polri Sukabumi
Bareskrim Ungkap Penyelundupan Sabu dan Ekstasi Libatkan Karyawan Maskapai Pesawat
2 Ribu Bintara Ikuti Pendidikan Sekolah Perwira Angkatan Ke-53 di Setukpa Lemdiklat Polri
Tim Kesehatan Satgas FPU 5 Minusca Berkontribusi dalam "Medical Campaign Day" di Bangui, Afrika Tengah
Densus 88 Tangkap 7 Terduga Teroris JI di Sulteng
Kakorlantas Apresiasi Polantas Seluruh Indonesia Dengan Ciptakan Puisi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Padang Lawas Bhabinkamtibmas Polsek Barumun Tengah Sambangi Desa Binaannya
Dapat Informasi Orang Gantung Diri, Kapolsek Kota Lama Pimpin Anggota Datangi TKP di Kelapa Lima.
Terapkan Restorative Justice, Polsek Raihat Selesaikan Kasus Pengeroyokan di Lapangan Turiskain
Personil Polsek Pantar Pantau dan Himbau Pengunjung Pasar Tradisional Bakalang
Antisipasi Terjadinya Laka Lantas, Patroli 802 Laksanakan Sate Kerang Pagi  di Simpang Empat Trowulan Kec. Trowulan
Berikan Pelayanan dalam Aksi Unras, Polresta Kerahkan Personel Pengamanan di Kantor Kejari dan Pengadilan Negeri Kota Kupang
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor