[language-switcher]
Beranda  Berita

Residivis Kasus Pencurian di Bungo Ini Kembali Tertangkap Polisi

Seorang residivis perkara pencurian di Kabupaten Bungo, Jefri Kasanova (28) kembali dibekuk polisi Senin (24/2/2020) dini hari.

Tersangka ditangkap di Dusun Sungai Buluh, Kecamatan Rimbo Tengah, sekira pukul 00.30 WIB.

Berdasarkan informasi yang diperoleh, Jefri sudah empat kali keluar-masuk penjara. Aksi pencurian terakhir dilakukannya pada Selasa (18/2/2020) sekitar pukul 03.45 WIB, di kawasan Tepi Danau, Kelurahan Jaya Setia, Kecamatan Pasar Muara Bungo.

Dari tangan tersangka diamankan barang bukti berupa satu unit ponsel Oppo A57 warna emas.

Kapolres Bungo AKBP Trisaksono Puspo Aji melalui Kasat Reskrim Polres Bungo AKP Hendra Wijaya Manurung mengatakan, tersangka sementra dititipkan di sel tahanan Mapolres Bungo, guna penyidikan lebih lanjut.

“Pelaku diduga melanggar pasal 363 ayat (1) ke 3e dan 4e KUHP, dengan ancaman 4 tahun penjara,” ujarnya.

Empat Kali Dipenjara, Residivis Kasus Pencurian di Bungo Ini Kembali Tertangkap

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Asrena Polri Kunjungi Menteri PANRB, Bahas Penguatan Kelembagaan Polri
Apresiasi Kapolri Atas Peran Muhammadiyah dalam Menjaga Kedamaian Selama Proses Pemilu
14 Personel Polri Jalani Latihan Instruktur Misi PBB di Italia
Kakorlantas Cerita Sinergitas Harmonis Kawal Mudik-Balik Lebaran 2024 Lancar dengan Semua Pihak
Kadiv Humas Polri Beri Penghargaan ke 7 Anggota dengan Nilai Sertifikasi Kompetensi Terbaik
4.266 Personel Gabungan Amankan KPU Jelang Penetapan Hasil Pilpres 2024
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Duduk Bersama Warga, Bhabinkamtibmas Ajak untuk Bersama-sama Jaga Situasi Kamtibmas yang Kondusif.
Personil Polsek Medan Barat Strong point/Gatur lalin sore bantu masyarakat layani pencegahan kemacetan berkendaraan di jalan raya
Satuan Narkoba Polres Simalungun Berhasil Tangkap Pelaku Kecurian dan Penyalahgunaan Narkoba di Perkebunan Kelapa Sawit
Asrena Polri Kunjungi Menteri PANRB, Bahas Penguatan Kelembagaan Polri
Mantan Pangulu Nagori Purwodadi Ditangkap Terkait Korupsi Dana Desa di Simalungun
Mendapat Informasi Siswi SMA yang Melahirkan di Kamar Kos dan Sembunyikan Bayinya di Koper, Polisi Datangi dan Olah TKP
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor