[language-switcher]
Beranda  Berita

POLRES KEPULAUAN ARU POLDA MALUKU MELAKSANAKAN HIMBAUAN CEGAH PENULARAN COVID-19 PADA PENUMPANG DI BANDARA RAR GWAMAR DOBO

Saat ini Indonesia sedang mengalami pandemi Virus Corona atau biasa disebut dengan Covid-19, hampir seluruh daerah yang ada di Indonesia terjangkit Covid-19. Berbagai upaya telah dilakukan oleh Pemerintah Indonesia untuk pencegahan penularan Covid-19 ini. Mulai dari himbauan, pencegahan serta Pemerintah juga sudah mengeluarkan peraturan agar untuk sementara masyarakat tidak melakukan aktifitas yang melibatkan banyak orang dan Pembatasan Sosial berskala Besar (PSBB).

2222

Dalam mengantisipasi penularan Covid-19, Polres Kepulauan Aru yang tergabung dalam Tim Satuan Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 melakukan pemeriksaan terhadap penumpang pesawat di Bandara Rar Gwamar Dobo. Pada pememriksaan penumpang pesawat yang turun di Dobo, Polres Kepulauan Aru memberikan himbauan berupa cara pencegahan penularan Covid-19, serta menerapkan pola hdup sehat. Agar penumpang pesawat yang baru tiba di kabupaten Kepulauan Aru untuk 2 (dua) minggu ke depan dilarang untuk keluar rumah, agar mengisolasikan diri dirumah masing-masing sambil menunggu perkembangan kesehatan dari masing-masing penumpang dan mencegah penyebaran penularan Covid-19 jika dari penumpang ada yang terjangkit yang belum terdeteksi, Ujar Kasat Binmas Polres Kepulauan Aru ( AKP R. Bembuain) diselah-selah saat melakukan himbauan kepada para penumpang pesawat ATR Wings Air.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
JELANG NOBAR PERSEBAYA VS AREMA FC, PAWAS POLSEK MULYOREJO HIMBAU PEMILIK WARKOP
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Kegiatan Pengamanan Ibadah Peringatan Wafatnya Isa Al Masih Berlangsung Lancar di Gereja Baptis Imanuel Balerejo
Patroli Polsek Benowo Pastikan Kelancaran Arus Lalu Lintas Jelang Momen Berbuka Puasa
Zoom Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) Penerimaan Polri Tahun 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor