[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolda Maluku Hadiri Rapat Koordinasi Gugus Tugas Covid-19

Kapolda Maluku Irjen Pol Baharudin Djafar menghadiri rapat koordinasi gugus tugas percepatan penanganan virus corona atau Covid-19, Kamis 28 Mei 2020

rapat yang di gelar di lantai VI Kantor Gubernur Provinsi Maluku ini turut dihadiri, Sekda Provinsi Maluku, Dandrem 151/Binaya, AsOps Kodam XVI Pattimura, Karo Ops Polda Maluku, Dansat Brimob Polda Maluku, Kapolresta Ambon & P.P. Lease, Tokoh Agama Maluku dan sejumlah pimpinan SKPD Provinsi Maluku.

Dalam pertemuan tersebut, Kapolda Maluku Irjen Pol Baharudin Djafar, Menjelaskan perkembangan kasus secara Nasional serta pendisiplinan masyarakat menuju New Normal, Serta simulasi protokol kesehatan di beberapa tempat ibadah, mall, Pasar, tempat – tempat pariwisata dan tempat keramaian lainnya.

“untuk semua tempat keramaian maupun tempat2 ibadah Agar membuat Konsep Protokol Kesehatan dalam memasuki “New Normal” dan disampaikan ke Gugus Tugas,” Kata Irjen Pol Baharudin Djafar

Lanjut kapolda menyampaikan, agar gugus tugas menentukan titik-titik sampel yg nanti dijadikan sampel untuk medisiplinkan masyarakat untuk patuhi protokol kesehatan, sehingga Aparat TNI/Polri dan Satpol PP bisa Menjaganya.

Untuk Para pemuka agama, Kapolda juga menyampaikan agar para Tokoh-tokoh Agama memberikan penjelasan kepada jemaah berkaitan dengan New Normal dan harus dilaksanakan simulasi untuk pelaksanaan New Normal

Kapolda juga menghimbau kepada gugus tugas bidang kehumasan agar memberikan informasi yang benar dan jelas kepada masyarakat agar tidak terpengaruh dengan berita Hoax yang ada.

“Kepada seluruh Gugus Tugas kabupaten/kota agar menyampaikan permasalahan apa yang terjadi di Kabupaten/kota kepada Gugus Tugas Provinsi,” Tutup Kapolda.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolri Ucapkan Selamat Jumat Agung : Jaga Toleransi dan Kuatkan Persatuan Kesatuan
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Kepulauan Talaud Lakukan Pengamanan Ibadah Jumat Agung
Antisipasi Kecurangan dan Kelangkaan BBM, Polres Pekalongan Sidak SPBU
Kapolda Sulsel Hadiri Kegiatan Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Sulsel Tahap I T.A 2024 Aspek Perencanaan dan Pengorganisasian
Kapolda Sulsel Membuka Langsung Kegiatan Rakor Lintas Sektoral Tahun 2024 Dalam Rangka Kesiapan Ops Ketupat Tahun 2024
Cek SPBU di Wilayah Hukum Polsek Sungai Pinyuh Untuk Antisipasi Kecurangan Selama Mudik Lebaran
Kapolsek Mempawah Hilir Cek SPBU, Pastikan Tidak Ada Kecurangan yang Dapat Rugikan Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor