[language-switcher]
Beranda  Berita

Tim Puslitbang Polri Lakukan Pengukuran Kepuasan Masyarakat Atas Layanan Kinerja Polri Di Polres Keerom

Jayapura – Bertempat di Aula Polres Keerom, telah dilaksanakan Kegiatan penelitian oleh Tim Puslitbang Polri dalam rangka Mengukur kepuasan masyarakat atas layanan kinerja Polri di Polres Keerom, Selasa (02/03).

Kegiatan dipimpin oleh Kombes Pol Drs. Yasirman (selaku ketua tim penilitian) di dampingi AKBP Dr. Bayu Suseno, SH SIK, MM, MH Penda Tk.I Saifullah SS, MA dan Penata Trianti, SE serta Kapolres Keerom AKBP Emile Reisitei Hartanto, SH., SIK

Dalam krisisnya Kapolres Keerom mengatakan Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas kehendaknya kita semua dapat berkumpul di ruangan ini dalam keadaan sehat.

Tujuan dalam pelaksanaan kegiatan ini guna mempererat tali silaturahmi dan sisi lain guna melaksanakan kegiatan terkait dinamika pelayanan dari Kepolisian kepada masyarakat.

Terkait dengan musibah banjir kemarin yang di akibatkan oleh curah hujan yang cukup tinggi, kami dari Kepolisian mempunyai tugas memberikan pelayanan kepada masyarakat yang terkena dampak dari bencana banjir tersebut.

Serta menjelang akan dilaksanakan pelantikan Bupati terpilih Kabupaten Keerom, untuk situasi hingga saat ini masih aman dan kondusif. Untuk masyarakat dari wilayah Senggi sampai Kota masih bersilaturahmi sangat baik, dan saya selaku Kapolres Keerom terimakasih yang sangat besar atas kehadiran Bapak Ibu di ruangan ini untuk menjadi responden dalam acara ini.

Dalam kesempatannya Ketua tim Puslitbang Polri mengatakan untuk kegiatan ini tidak segampang seperti apa yang kita bayangkan. Karna ini merupakan tanggung jawab masyarakat yang berkaitan dengan tugas dan pelayanan Kepolisian.

Kami akan mewawancari langsung dari 5 fungsi dari Kepolisian kepada masyarakat terkait tugas pelayanan Kepolisian kepada masyarakat. Saya berharap Kami dari Kepolisian bisa lebih dekat kepada masyarakat untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Sementara itu, Saya sudah mengunjungi kurang lebih 20 Polda namun saya menemukan tidak semua Polda dan Polres itu sama dalam memberikan pelayanan kepada Masyarakat. Sehingga Saya berharap untuk saling keterbukaan antara anggota dan masyarakat karna kami di sini tidak mencari-cari kesalahan, kedatangan kami kesini hanya untuk mencari kepuasan pelayanan yang diberikan oleh pihak Kepolisian kepada masyarakat.

Kami atas nama Tim Puslitbang Polri menyampaikan terima kasih kepada Kapolres Keerom yang telah mendampingi kegiatan ini hingga selesai serta kepada masyarakat dan anggota Polres Keerom.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Sidang Hari Kedua, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
Polri Siapkan 3 Jalur Alternatif Pantura Antisipasi Banjir Demak-Kudus
Momen Paskah di Kota Jayapura Dipastikan Berjalan Aman dan Lancar
Operasi Pekat, Polda Metro Bersama Polres Jajaran Berhasil Tangkap 409 Tersangka dari 352 Kasus Kejahatan
Latihan Pra Operasi Ketupat 2024, Polri Fokuskan Antisipasi Terorisme
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Meranti Lakukan Pemantauan Ketersediaan dan Harga Pangan diwilayah Kabupaten Kepulauan Meranti
Suksesnya Operasi Pekat I Musi: Polrestabes Palembang Amankan Kasus Senjata Ilegal dan Sajam
Polsek Perdagangan Tingkatkan Keamanan Lewat Patroli Dialogis, Upaya PRESISI Membangun Kenyamanan Masyarakat
Bhabinkamtibmas Hadiri Pembagian BLT DD di Desa Kuala Semundam Pelalawan
Antisipasi Praktik Curang, Satreskrim Polres Kobar Cek Tiga SPBU
Operasi Pekat 2024 Polres Blitar Kota Berhasil Bongkar TPPU Modus Prostitusi Online
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor