[language-switcher]
Beranda  Berita

Polri Jelaskan Polisi Penembak Laskar FPI yang Tewas : Karena Kecelakaan

JAKARTA – Salah satu anggota polisi yang diduga menembak laskar Front Pembela Islam (FPI) dalam kasus ‘KM 50’ meninggal dunia karena kecelakaan tunggal. Polisi berinisial EPZ itu meninggal usai mengalami kecelakaan pada 3 Januari 2021 lalu.

“Dan untuk diinformasikan 1 terlapor atas nama EPZ itu telah meninggal dunia dikarenakan kasus kecelakaan tunggal motor Scoopy, yaitu terjadi pada 3 Januari 2021 sekitar pukul 23.45 WIB,” ujar Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Rusdi Hartono di Mabes Polri, Jumat (26/3/2021).

“TKP dari kecelakaan tunggal tersebut yaitu di jalan Bukit Jaya, Kecamatan Setu Kota, Tangsel. Kemudian pada tanggal 4 Januari 2021, sekitar pukul 12.55 WIB, yang bersangkutan dinyatakan meninggal dunia,” lanjutnya.

Berdasarkan akte kematian yang ditunjukkan Brigjen Rusdi, polisi yang meninggal itu bernama Elwira Priyadi Zendrato. Dia meninggal 1 hari setelah mengalami kecelakaan tunggal.

Brigjen Rusdi memastikan proses penyidikan masih berjalan. Menurutnya, Bareskrim bakal menyelesaikan kasus dugaan unlawful killing terhadap 4 laskar FPI itu secara profesional.

“Tentunya proses penyidikan masih berjalan dan penyidik Bareskrim Polri akan tuntaskan LP0132 secara profesional, transparan, dan akuntabel,” tandas Rusdi.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolri Ucapkan Selamat Jumat Agung : Jaga Toleransi dan Kuatkan Persatuan Kesatuan
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Beri Rasa Aman Kepada Pengguna Jalan Personil Sat Lantas hadir Gatur Pagi hari
Sat Resnarkoba Memusnahkan Sabu Seberat 23,99 Gram
Ramadhan Berkah Polres Bangkalan dan Bhayangkari Berbagi Takjil
Bhabinkamtibmas Polsek Sumarorong Monitoring terkait adanya Laka Tunggal di Jl. Poros Polewali - Mamasa, Kec. Sumarorong
Pengamanan rutin Polresta Deli Serdang bersama TNI untuk kelancaran Percepatan Proyek Strategis Nasional Bendungan Lau Simeme
Polresta Mamuju dan Polsek jajaran Gelar pengamanan Ibadah Jumat Agung
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor