[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Kerumunan, Polsek Kediri Kota Patroli Sahur dan Subuh

Polsek Kediri Kota, Polres Kediri Kota melaksanakan Patroli Sahur dan Subuh. Kegiatan berlangsung, pada Hari Sabtu tanggal 22 April 2021 pukul 02.00 wib s/d selesai.

Patroli Sahur dan Subuh Dalam Rangka Cipta Kondisi Harkamtibmas di Wilkum Polsek Kediri Kota. Sasaran patroli adalah adanya kegiatan sahur on the road, subuh asmara dan balap liar.

Tujuan dari patroli ini adalah mencegah adanya penyebaran covid 19 klaster pelaksanaan makan sahur. Dan Mencegah adanya Sahur On the Road oleh Warga. Serta Cegah adanya Balap liar  dan Subuh Asmara.

Peraonil, Iptu Pancoro Yudo.SH, Iptu Agus Budianto, Bripka Ike Hutayane, Bripka  Satriyo SH, dan Bripka Agus Catur. SH. Petugas tidak menemukan adanya giat Sahur On The Road di Sepanjang Jalan2 Protokol di Wilkum Kota. Dan Juga Tidak di ketemukan kerumunan muda mudi (subuh asmara) Serta Tdk di temukan adanya balap liar di Jalan2 Protokol Wilkum Sek Kota.

Kemudian, Pelaksanaan Patroli Harkamtibmas di Pemukiman Warga dan tempat Rawan 3 C Polsek Kediri Kota. Pelaksanaan Patroli Harkamtibmas ke pemukiman Warga dan tempat-tempat  rawan 3 C.

“Selama kegiatan berlangsung, aman, lancar dan terkendali,” kata Kapolsek Kediri Kota. Kompol Sugianto, S.Sos.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri: Gangguan Kamtibmas dan Kecelakaan Lalu Lintas Menurun
Polri Buka Penerimaan Terpadu 2024 : Khusus Taruna Akpol, Bintara, dan Tamtama
Densus 88 Tangkap 8 Teroris Jamaah Islamiyah Poso
7 Korban Kebakaran Mampang Telah Dievakuasi ke RS Polri Kramat Jati
Terdapat Unjuk Rasa di Monas, Polri Terapkan Rekayasa Lalu Lintas
2.713 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Monas Hari Ini
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Monitoring Kegiatan warga, Babinkamtibas Desa Polo Camba Polsek Pangale Sambangi warga binaannya
Polda Sulut Gelar Pengambilan Sumpah dan Penandatanganan Pakta Integritas Penerimaan Terpadu Anggota Polri 2024
Polresta Manado Bahas Antisipasi Peredaran Narkotika Melalui “Jumat Bacirita”
Penangkapan Buaya oleh Masyarakat di Desa Sriwijaya Baru, Kabupaten OKI
Satlantas Polres Singkawang Laksanakan Patroli Untuk Antisipasi Kepadatan Arus Lalu Lintas Dan Menekan Angka Kecelakaan
Sambang Kamtibmas di Banjer, Kasatbinmas Polresta Manado Ajak Warga Jaga Keamanan Bersama
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor