[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Kriminalitas Patroli Polsek Sragen Kota Sampaikan Himbauan Kamtibmas di Pos Kamling Kampung Cantel Kulon

tribratanews.sragen.jateng.polri.go.id, Sragen-Kepolisian Polsek Sragen Kota Polres Sragen Polda Jawa Tengah, Aiptu Budi Setyo Hartono, S.H, dan Bripka Sudadi personel Polsek Sragen Kota Cegah Kriminalitas di wilayah Sragen kota melaksanakan patroli sambang wilayah dan menyampaikan himbauan kamtibmas kepada petugas ronda malam di Pos Kamling kampung Cantel kulon kelurahan Sragen Kulon kecamatan Sragen. Sragen, Jumat (11/6/2021).

Untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya gangguan kamtibmas maupun kriminalitas di wilayah Sragen kota patroli Polsek Sragen kota melaksanakan sambang wilayah dan menyampaikan himbauan serta pesan katibmas kepada petugas ronda malam di Pos kamling kampung Cantel kulon agar petugas ronda malam senantiasa meningkatkan kewaspadaan guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman serta kondusif di kampung Cantel kulon dan sekitarnya.

Dalam himbauan kamtibmasnya personel Polsek Sragen kota mengajak kepada petugas ronda malam di pos kamling agar senantiasa mengintensifkan pelaksanaan patroli keliling kampung pada jam – jam dan tempat yang rawan terjadinya gangguan kamtibmas maupun kriminalitas sehingga apabila ada orang yang tidak bertanggung jawab yang akan melakukan suatau kejahatan dapat mengurungkan niat jahatnya.

Kemudian setelah menyampaikan himbauan kamtibmas sebelum meneruskan perjalanan patrolinya personel Polsek Sragen kota berpesan dalam melaksanakan patroli supaya dilaksanakan minimal 2 orang atau lebih agar apabila dalam pelaksanaan patroli mendapati terjadi gangguan kamtibmas atau kriminalitas bisa saling melindungi dan bisa segera menginformasikan kepada petugas ronda malam di pos Kamling dan warga masyarakat lainnya di kampung Cantel Kulon.

(Humas Polsek Sragen Kota)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolri Ucapkan Selamat Jumat Agung : Jaga Toleransi dan Kuatkan Persatuan Kesatuan
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Puluhan Personil Polisi Amankan Malam Jum’at Agung Dan Paskah Di Brebes
Polsek Segah Bagikan Takjil Buka Puasa Ramadhan 1445 H kepada Warga
Salut! Kasubsektor Masama Rehab Kantor Pakai Dana Pribadi
Pastikan Ibadah Tri Hari Suci Paskah Berjalan Lancar, Kapolres Jepara Pantau Langsung
Polres Ngawi dan Bhayangkari serta Anak TK Berbagi Berkah Ramadhan
Polda Gorontalo Kirim 39 Anggota Dalam Pendidikan SIP T.A 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor