[language-switcher]
Beranda  Berita

KAPOLRES PALI BERSAMA FORKOPIMDA DAN TOKOH AGAMA MENGIKUTI ISTIQOSAH KUBRO DOA BERSAMA DARI SUMSEL UNTUK INDONESIA SECARA VIRTUAL DI MASJID SYUHADA

(17/6/2021) Kapolres PALI AKBP Rizal Agus Triyadi,S.I.K bersama PJ Bupati PALI DR H Rosidin Hasan, M.Pd.I, Kajari PALI Agung Arifianto, S.H, M.H, Tokoh Agama Kabupaten PALI, PJU Polres PALI, Danramil 404-03 Talang Ubi, Pimpinan Pondok Pesantren di Kabupaten PALI.

Kegiatan tersebut dilaksanakan secara virtual melalui Zoom Meeting yang di gelar di Masjid Syuhada Talang Ubi Kabupaten PALI, dalam giat tersebut diawali dengan Sholat Dzuhur berjamaah yang di imami oleh Ketua MUI Kecamatan Talang Ubi.

Dilanjut dengan acara Istiqosah Kubro Doa bersama dari Sumsel untuk Indonesia langsung di Buka dahulu oleh Kapolda Sumsel Irjen Pol Prof Dr Eko Indra Heri S,M.M.

Kapolda Sumsel Irjen Pol Prof Dr Eko Indra Heri S,M.M pada kesempatan itu mengatakan Istiqhosah dilaksanakan di Mapolda Sumsel serta diikuti Forkompimda di semua Kota dan Kabupaten dalam wilayah Jajaran Polres Polda Sumsel secara Virtual.

“Hari ini kita adakan di masjid ini. Untuk bersama-sama berdoa. Dimana doa merupakan bagian dari ikhtiar. Apalagi kita tengah mengalami banyak musibah, Tak hanya kebakaran hutan, tetapi pandemi yang tengah berlangsung saat ini, dan kita kasus covid 19 yang dihadapi cukup tinggi,” jelasnya.

Dari data yang kita dapatkan kota Palembang dan Muara Enim sendiri masuk dalam zona merah. “Ini sarana intropeksi kita bersama. Itu semua datang dari Allah da kita harus percaya,” ujarnya.

Terkait dengan adanya PPKM, dijelasksan jendral bintang dua ini bahwsanya dia sangat responsif dengan adanya laporan, Termasuk adanya teguran dan kartu kuning bagi beberapa café yang masih berjualan. “Ada satu café malah yang kita kenakan tipiring, Karena pengunjung yng datang terlalu banyak, Tapi kita upayakan persuasive terlebih dahulu,” jelasnya.

Menurutnya dalam melakukan teguran kepada pemilik café terus dilakukan. “Upaya hukum adalah upaya terakhir jika pemilik café tidak mentaati apa yang telah ditentukan pemerintah. Mengingat sejauh ini giat sosialisasi terus dilakukan oleh jajaran TNI dan Polri, untuk memutus mata rantai penyebaran covid-19,” kata dia singkat.

Pada kesempatan itu juga Jenderal Eko menambahkan dengan adanya Istiqhosah ini diharapkan karhutlah yang bakal terjadi tidak sebesar seperti pada tahun-tahun sebelumnya. “Yang jelas kita mengajak semua stakeholder untuk menghadapi musibah ini dengan selalu berama-sama untuk berdoa,” Tutup Kapolda Sumsel

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Sidang Hari Kedua, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
Polri Siapkan 3 Jalur Alternatif Pantura Antisipasi Banjir Demak-Kudus
Momen Paskah di Kota Jayapura Dipastikan Berjalan Aman dan Lancar
Operasi Pekat, Polda Metro Bersama Polres Jajaran Berhasil Tangkap 409 Tersangka dari 352 Kasus Kejahatan
Latihan Pra Operasi Ketupat 2024, Polri Fokuskan Antisipasi Terorisme
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Penghormatan Terakhir: Upacara Persemayaman dan Pemakaman Jenazah Almarhum Iptu Joko Sumareh, Polres Boyolali
Jelang Pengamanan Idul Fitri 1445 H, Polda Banten Gelar Rakor Lintas Sektoral Operasi Ketupat Maung 2024
Kunjungan Ke Polsek Tenggarong, AKBP Heri Rusyaman Tatap Muka Bersama Muspika
Polres Garut Siap Menerima Pendaftaran Polri Jalur Akpol (Akademi Kepolisian) Tahun 2024
Safari Ramadhan, Polsek Wonodadi Sampaikan Pesan Kamtibmas Usai Tarawih
Operasi Pekat 2024 Polres Blitar Kota Berhasil Bongkar TPPU Modus Prostitusi Online
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor