[language-switcher]
Beranda  Berita

Wujudkan Nagari Tageh Kesehatan, Bhabinkamtibmas Gencar Sosialisasikan Prokes Covid 19

Sumbar – Siapa yang tidak ingin daerah binaan nya menjadi daerah yang aman dan bebas dari covid 19, salah satunya seperti yang diharapkan oleh Bhabinkamtibmas yang satu ini, Brigadir Guntur Alam dengan nagari binaan Nagari Sungai Kambut Kecamatan Pulau Punjung Kabupaten Dharmasraya.

Upaya menekan penyebaran covid 19 di nagari binaannya terus dilakukan dengan mensosialisasikan Penerapan Protokol Kesehatan Covid-19, Kamis 17 Juni 2021.

Selain itu, ia juga membagikan masker sebagai upaya mencegah penyebaran Virus Corona di Nagari Sungai Kambut selaku daerah binaannya.

Dalam kegiatannya, Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan Sosialisasi dan himbauan kepada warga Nagari Sungai Kambut tentang Penerapan dan selalu mematuhi Protokol Kesehatan Covid-19, dan sekaligus membagikan masker sebagai upaya mencegah penyebaran Virus Corona (Covid-19).

Kepada masyarakat ia mengimbau untuk selalu menerapkan pola hidup 5M, yaitu :
– Memakai Masker
– Menjaga Jarak
– Mencuci Tangan
– Menghindari Kerumunan
– Mengurangi Mobilitas

“Semoga apa yang kita perbuat ini bisa bermanfaat bagi orang banyak, mari kita patuhi protokol kesehatan covid 19 sebagai bentuk upaya memutus rantai penyebarannya,” pungkas Guntur Alam.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kapolri Ucapkan Selamat Jumat Agung : Jaga Toleransi dan Kuatkan Persatuan Kesatuan
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

296 Personil Polresta Jambi dan Polsek jajaran Amankan Hari Paskah 2024.
Polresta Surakarta Amankan Pencuri Sepeda Motor di Bendungan Tirtonadi Solo
Operasi Pekat Polrestabes Palembang Berakhir, Kapolres Ungkap 96 Kasus Dengan 110 Tersangka.
Pasutri Pengedar Sabu Asal Desa Cengal Diamankan Polisi: Pasal 114 dan 112 UU Narkotika
Giat Ibadah Jum'at Agung di Gereja Mendapat Pengamanan Ketat Oleh Jajaran Polres Rembang
Usai Direnovasi, Musholla ‘Nazmah’ Yang Terbengkalai Puluhan Tahun Diresmikan Kapolres OKU
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor