[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Hatungun Terus Lakukan Patroli, Cegah Terjadi nya Aksi Premanisme

6a728b54 66ed 4f07 9af1 1d3d0081c59f

Polsek hatungun Polres Tapin, Polda Kalsel – kamis (08/7/2021) malam
Untuk meminimalisir dan mengantisipasi terjadinya Aksi Premanisme di daerah Kecamatan hatungun, Polsek hatungun terus memantau sejumlah titik rawan Premanisme yang ada di Kecamatan hatungun Kabupaten Tapin.

Kapolsek hatungun IPTU SAEPUDIN mengatakan, biasanya Aksi Premanisme sering terjadi di sekitaran desa burakai Kecamatan hatungun, namun setelah Anggota Polsek hatungun sering melaksanakan Patroli, tingkat kerawanan aksi premanisme di jalan holing batu bara desa hatungun Kecamatan hatungun sudah mengalami penurunan.

Selain itu, Polsek hatungun juga akan melakukan pengawasan di tempat-tempat rawan nya terjadi aksi Premanisme di titik-titik lain. “Kami adakan patroli dan libatkan Binmas untuk memberikan himbauan-himbauan agar para pelaku aksi premanisme tidak melakukan tindakan-tindakan yang dapat mengganggu situasi kamtibmas di wilkum Polsek hatungun,” ujar Kapolsek hatungun.

Kapolsek hatungun IPTU SAEPUDIN juga meminta kepada pihak Masyarakat apabila ada tindakan aksi premanisme ataupun tindakan yang dapat mengganggu situasi kamtibmas di Wilkum Polsek hatungun, untuk dapat melaporkan segera ke Polsek hatungun.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Senyum ceria anak muslim Kokoda dikunjungi Kapolresta beserta Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Sorong Kota
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
JELANG NOBAR PERSEBAYA VS AREMA FC, PAWAS POLSEK MULYOREJO HIMBAU PEMILIK WARKOP
Kasespim Lemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Dikbangum Sespimma Angkatan Ke 71 Tahun 2024
Kegiatan Pengamanan Ibadah Peringatan Wafatnya Isa Al Masih Berlangsung Lancar di Gereja Baptis Imanuel Balerejo
Patroli Polsek Benowo Pastikan Kelancaran Arus Lalu Lintas Jelang Momen Berbuka Puasa
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor