[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Belimbing Melaksanakan Kegiatan Patroli Skala Besar dan Giat Bansos Dalam Rangka Antisipasi Perkembangan Situasi Kamtibmas dan Pandemi Covid-19

Polda Kalbar Polres Melawi – Polsek Belimbing Melaksanakan Kegiatan Patroli skala besar dan giat bansos dalam rangka antisipasi perkembangan situasi kamtibmas dan pandemi Covid-19. Jumat (23/7).

Dalam kegiatan tersebut Polsek Belimbing melaksanakan kegiatan Patroli Kamtibmas di wilkum Belimbing, melaksanakan kegiatan pemberian bansos kepada masyarakat di wilkum Polsek Belimbing, memberikan himbauan kepada masyarakat agar dalam setiap aktivitas tetap melaksanakan Protkol Kesehatan serta memberikan masker kepada masyarakat.

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolsek Belimbing AKP Nono Partoyuono dan diikuti oleh seluruh personil Polsek Belimbing.

“Malam ini serentak laksanakan patroli skala besar sekaligus membagikan paket bantuan sosial (bansos) ke masyarakat terdampak PPKM,” Ucap Kapolsek.

“Bansos yang disalurkan bertujuan untuk membantu serta meringankan beban masyarakat di tengah pemberlakuan PPKM saat ini,”

Lanjutnya, “Semua upaya yang kami lakukan ini demi masyarakat. Tentunya kita semua berharap laju lonjakan kasus Covid-19 bisa ditekan, Sehingga masyarakat bisa kembali beraktivitas dengan normal. Semoga semua yang kami lakukan ini menjadi ladang amal ibadah untuk kita semua,” terangnya.

Penulis : Arbain

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Puslitbang Polri Gelar Rakernis 2024: Perkuat Fungsi Litbang untuk Transformasi Ekonomi Nasional
Polri Buka Penerimaan Anggota Baru, Catat Tanggal dan Syarat Pendaftarannya!
Korbrimob Polri Gelar Apel Konsolidasi Antisipasi Kontijensi Jelang PHPU 2024
Tingkatkan Kemampuan, Korps Brimob Polri Laksanakan Dikbangspes Jungle Warfare Dan Pelatihan Pra Operasi “Amole-2024”
2.000 Personel Bintara Polri Resmi Ikuti Pendidikan Sekolah Inspektur Polisi di Setukpa Lemdiklat Polri Sukabumi
Bareskrim Ungkap Penyelundupan Sabu dan Ekstasi Libatkan Karyawan Maskapai Pesawat
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Gampengrejo Giat Patroli Sambang Obyek Vital di SPBU 
Polres Tegal melaksanakan Apel konsolidasi sekaligus Halal bi halal
Polsek Dringu Giatkan Jumat Curhat di Desa Randuputih, Beri Pencerahan Cara Lapor Kehilangan Dokumen Penting
Dua Tersangka Ditangkap dalam Kasus Pencurian dengan Kekerasan di Palembang, Dua Masih DPO
Tanggap dan Responsif, Personel Polres Mojokerto Bantu Korban Laka Lantas
Sigap, Personel Polsek Warujayeng Evakuasi Korban Laka Lantas ke Puskesmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor