[language-switcher]
Beranda  Berita

KAPOLRES KAPUAS HULU PIMPIN APEL PELEPASAN GERAKAN MOBIL MASKER DI MAPOLRES KAPUAS HULU.

 

Pada Hari Jumat tanggal 17 September 2021 pukul 11.00 Wib bertempat di Halaman Mapolres Kapuas Hulu telah di laksanakan Apel Pelepasan Gerakan Mobil Masker Di Wilayah hukum Polres Kapuas Hulu

Hadir dalam kegiatan tersebut. Kapolres Kapuas Hulu AKBP WEDY MAHADI, S.I.K., M.A.P dan Waka Polres Kapuas Hulu, KOMPOL OON SUDARMAN, S.E para PJU Polres Kapuas Hulu serta Anggota Polres Kapuas Hulu.

Memasifkan Pembagian Masker gratis disertai dengan sosialisasi, kampanye dan edukasi tentang pentingnya protokol kesehatan dalam rangka mencegah penularan covid-19 khususnya di titik-titik aktivitas masyarakat seperti pasar tradisional, pedagang kaki lima, terminal, stasiun, tempat ibadah dan tempat lain yang dianggap perlu

Dalam arahannya Kapolres Kapuas Hulu mengatakan “ Pembagian masker menggunakan gerakan mobil masker sekaligus sosialisasi tentang 5 M dan penting nya menggunakan masker yang akan kita lakukan hari ini
– 5 M tersebut antara lain :
a. Mencuci tangan
b. Memakai Marker
c. Menjaga Jarak
d. Menjauhi Kerumunan
e. Mengurangi Mobilitas

Bagi Bag Sat dan Si yang mempunyai mobil dinas segera tempel stiker wajib menggunakan Masker dan terapkan 5 M Untuk Kaca mobil bagian belakang mobil masker ditempel stiker bergambar Presiden RI dan Kapolri memakai masker

Untuk menyiapkan masker agar dikoordinasikan dan bersinergi dengan BPBD, Komunitas-komunitas mau pun Stakeholder terkait lainnya yang peduli terhadap penanganan Covid-19
kegiatan mobile masker agar dilakukan secara terus-menerus dan berkesinambungan terutama di wilayah yang rawan terjadinya pelanggaran protokol kesehatan Dalam Waktu Dekat kegiatan mobile masker tersebut akan dilaunching oleh Kapolri.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Penurunan Kasus Judi Online di Indonesia Capai 404 Kasus di Tahun 2024
Polri Ajukan Pencabutan Paspor untuk Tersangka TPPO yang Bersembunyi di Jerman
Gangguan Kamtibmas Turun 132 Kasus pada 24 April 2024
Kementan Gandeng Polri Tingkatkan Ketahanan Pangan, Kapolri: Kita Wujudkan Swasembada Pangan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolsek Ketahun Bagikan Baksos Pada Warga
Kapolsek Ketahun Bagikan Baksos Pada Warga
Kapolres Pagaralam menjadi pusat perhatian publik karena turun langsung dan membantu mobil yang terperosok ke badan jalan
Modus Warung Makan, Warga Sindang Kelingi Jual Sabu
Gerak cepat personel SatRes Narkoba didalam menangkap pelaku pengedar jenis ganja yang meresahkan masyarakat
Kapolda Bengkulu Ikuti MOU Kementerian Pertanian dan Polri secara Daring
Tak hanya personel Polri saja Ibu bhayangkari pun ikut menjaga kesehatannya dengan mengikuti olahraga jalan santai
Lihat Semua
WordPress Lightbox