[language-switcher]
Beranda  Berita

Personel Polsek Basarang Sosialisasi Terkait Ilegal Logging Kepada Masyarakat

 

Polres Kapuas – Polsek Basarang, Polres Kapuas, Polda Kalteng melakukan sosialisasi terkait Ilegal Logging sekaligus bahaya perambahan hutan di Ds.Lunuk Ramba Kec. Basarang Kab. Kapuas Prov. Kalteng. Jumat (17/09/2021) 09.20 WIB.

Sosialisasi yang dilakukan di Kec. Basarang itu bertujuan untuk menerapkan tingkat kesadaran masyarakat tehadap Ilegal Loging karena bertentangan dengan hukum, juga undang-undang Nomor 41 tahun 1999 tentang kehutanan dalam hal ini, bagi Pelaku dapat diancam dengan Pidana Penjara Paling lama sepuluh tahun penjara.

Diharapkan dalam sosialisasi tersebut masyarakat dapat mengetahui tentang ancaman hukuman ini, bagi pelaku perambahan hutan atau pelaku ilegal loging, sebab pekerjaan tersebut adalah tindakan melawan hukum dan juga perbuatan yang merusak kelestarian hutan dan alam.

Kapolres Kapuas AKBP Manang Soebeti, S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Basarang Ipda Suroto, S.H menjelaskan kegiatan sosialisasi ini adalah sebagai upaya mensosialisasikan terhadap masyarakat agar masyarakat tau betapa perlunya menjaga kelestarian hutan, dengan Stop ilegal loging, kepada masyarakat kita himbau, agar tidak melakukan perbuatan yang melawan hukum.

Kapolsek menambahkan apabila kayu-kayu dihutan terus menerus ditebang oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab, efeknya sangat fatal akan dirasakan oleh masyarakat sekitarnya, sebab hal ini dapat menimbukan risiko besar, akibat hutan telah dirusak, sehingga faktor negatifnya sangat tinggi, seperti erosi, banjir dan merugikan masyarakat banyak.

“Diimbau kepada seluruh masyarakat agar Stop Ilegal Logging demi kelangsungan kehidupan kita yang aman,dan tanpa merusak hutan,harapan ini kedepan, agar masyarakat bisa merasakan manfaat dari kelestarian hutan, karena hutan adalah jantungnya bumi,” tutupnya. (Cun)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Penurunan Kasus Judi Online di Indonesia Capai 404 Kasus di Tahun 2024
Polri Ajukan Pencabutan Paspor untuk Tersangka TPPO yang Bersembunyi di Jerman
Gangguan Kamtibmas Turun 132 Kasus pada 24 April 2024
Kementan Gandeng Polri Tingkatkan Ketahanan Pangan, Kapolri: Kita Wujudkan Swasembada Pangan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolres Sragen Adakan Doa Bersama Lintas Agama, Sampaikan Ucapan Terimakasih Kapolda Jateng Untuk Masyarakat, Pemilu 2024 Berlangsung Kondusif
Bhabinkamtibmas Polsek Long Kali Dampingi Penyerahan BLT-DD Tahap 1
Pengamanan Vaksinasi ORI di Kampung Tanjung Batu, Langkah Preventif dalam Penanggulangan KLB Penyakit
Pendidikan Anak Sejak Usia Dini Sat Lantas Polres Paser Beri Pengenalan Rambu Rambu Kepada Anak Anak TK. Kuncup Tanah Grogot
Polsek Teluk Bayur Patroli Kamtibmas di Pasar Sanggam Adji Dilayas
Sinergitas Polsek, Koramil dan KPHP Kendala Patroli Gabungan Perlindungan, Dan Pengamanan Hutan
Lihat Semua
WordPress Lightbox