[language-switcher]
Beranda  Berita

Vaksinasi Presisi Polresta Jayapura Kota di PTC Entrop

Jayapura – Bertempat di Lapangan Hitam PTC Entrop Kota Jayapura telah dilaksanakan gebyar vaksinasi Presisi oleh Polsek Jayapura Selatan bersama Relawan Vaksinator Polri, Minggu (19/09).

Kegiatan dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Jayapura Selatan Iptu Yulli Sutrisno bersama dr. Lizah dan Tim relawan vaksinator Polri.

Dalam kesempatannya Iptu Yulli Sutrisno mengatakan kami mengadakan Gebyar Vaksinasi Presisi di Lapangan PTC Entrop dengan target sejumlah 300 orang.

“Dengan harapan dapat membantu program pemerintah dalam percepatan vaksinasi untuk mensukseskan PON XX tahun 2021. Maka itu untuk masyarakat di sekitar wilayah Jayapura Ayo untuk melakukan vaksin agar bisa menonton PON XX Papua,” ucap Iptu Yulli Sutrisno.

Sementara itu, dr. Lizah selaku Ketua Tim Relawan Vaksinasi mengatakan bahwa kali ini kami Bersama tim relawan Polri yang bekerjasama dengan Polresta Jayapura Kota mengadakan gebyar vaksinasi presisi di lima distrik, Khusus hari ini di Lapangan PTC Entrop.

“Tujuan vaksin ini adalah mempercepat membangun herd immunity dan juga guna melancarkan kegiatan PON XX tahun 2021 agar kedepan masyarakat bisa kebal sehingga dapat memutus mata rantai penyebaran Covid-19,” ujar dr. Lizah.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Ajak Masyarakat Utamakan Kesehatan dan Keselamatan dalam Arus Balik Lebaran 2024
Penumpang Kapal Meningkat, Polri Imbau Masyarakat untuk Tertib
Tiga Hari Pasca Lebaran, 58 Ribu Kendaraan Masuki Jakarta
Apel Gabungan dan Halal Bihalal Jajaran Baharkam Polri
30% Pemudik Belum Kembali ke Jakarta
30% Pemudik Belum Kembali ke Jakarta
Arus Lalu Lintas Normal, Kakorlantas Hentikan One Way di Kalikangkung dan Cipali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Kerumutan Melaksanakan Ibadah Minggu Kasih
POS Pam Simpang Beringin Patroli Ketupat Lancang Kuning 2024
Cegah Penyebaran Demam Berdarah, Polsek Besuki Petugas Nakes Lakukan Penaburan Bubuk Abate
Polres Inhil Press Rilis Kasus Dugaan Pembegalan di Tembilahan Hulu
Polsek Ampel Bantu Evakuasi Pohon Tumbang dan Pembukaan Jalur Jalan Desa Candi setelah Angin Puting Beliung
Polres Pelalawan Patroli  Tempat Wisata dan Pusat Keramaian
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor