[language-switcher]
Beranda  Berita

Personel Polsek Pulau Laut Selatan melaksanakan Operasi Yustisi

Polres Kotabaru – Polsek Pulau Laut Selatan melaksanakan Operasi Yustisi dalam rangka penerapan Prokes dan PPKM Mikro untuk mengendalikan penyebaran COVID-19.

 

Operasi digelar di Depan mesjid Al- Anshar Desa Tanjung Seloka, Kecamatan Pulau Laut Selatan Kabupaten Kotabaru, Senin (4/10/2021).

 

Kapolres Kotabaru AKBP M.Gafur Aditya Harisada Siregar, SIK, melalui Kapolsek Pulau Laut Selatan IPTU M. Amir Hasan,SH mengatakan, Operasi ini digelar untuk menghimbau masyarakat agar tetap menjaga Protokol Kesehatan secara ketat serta mensosialisasikan Adaptasi Kebiasaan Baru.

 

Ia mengatakan, masih banyak masyarakat yang tidak mematuhi Protokol Kesehatan dengan tidak memakain masker saat berjualan dan berbelanja, dan tertib Lalu lintas saat berkendara.

 

Oleh karena itu Operasi Yustisi ini digelar salah satunya untuk memahamkan masyarakat betapa pentingnya mematuhi Prokes sehingga dapat menghindari COVID-19.

 

Ia berharap dengan dilakukan Operasi ini masyarakat dapat merubah perilakunya untuk menerapkan AKB dalam kehidupan sehari-sehari, sehingga terciptanya suasana nyaman di lingkungan masyarakat.

 

“Kita harap masyarakat memahaminya sehingga selalu mantaati Prokes, agar terhindar dari COVID-19”, pungkasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Sukabumi Kota Polisi, Kota Sejuta Cinta Sejuta Cerita, Warnai Acara Halal Bihalal Di Setukpa Lemdiklat Polri
Polri: Gangguan Kamtibmas dan Kecelakaan Lalu Lintas Menurun
Polri Buka Penerimaan Terpadu 2024 : Khusus Taruna Akpol, Bintara, dan Tamtama
Densus 88 Tangkap 8 Teroris Jamaah Islamiyah Poso
7 Korban Kebakaran Mampang Telah Dievakuasi ke RS Polri Kramat Jati
Terdapat Unjuk Rasa di Monas, Polri Terapkan Rekayasa Lalu Lintas
Lihat Semua

HUMAS POLDA

SPKT Polsek Mdona Hyera Lakukan Pendekatan Keadilan Restoratif Selesaikan Masalah Warga
Bhabinkamtibmas Sosialisasi Kamtibmas Bagi Warga Demi Terpelihara Stabilitas Kamtibmas
Cegah Laka Lantas Dan Tertiba Berlalu Lintas, Sat Lantas Polres Oku Berikan Himbauan
Polsek Penukal Utara Gelar KRYD Ciptakan Kondisi Yang Kondusif
Monitoring Dan Pengamanan Oleh Bhabinkamtibmas Saat Kegiatan Pembagian Bantuan Lalu Lintas
Polsek Babar Timur Secara Intensif Melayani Aktifitas Warga di Pelabuhan Laut Kroing
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor