[language-switcher]
Beranda  Berita

Jum’at Berkah, Polsek Ketapang Dan Bhayangkari Bagikan Sembako Kepada Masyarakat.

 

Kotim (16/10/2021). Polsek Ketapang jajaran Polres Kotim Polda Kalteng bersama dengan Bhayangkari, bagikan sembako kepada masyarakat di beberapa titik di wilayahKecamatan MB Ketapang, Kabupaten Kotim, Provinsi Kalteng.

Pagi ini dilaksanakan pembagian sembako kepada masyarakat yang membutuhkan. Bersama dengan Bhayangkari Ranting Ketapang, dipimpin oleh Kanit Intelkam Polsek Ketapang IPTU Marthen Kamidi dan beberapa anggota lainnya.

Pembagian sembako ini rutin dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian Polsek Ketapang kepada masyarakat yang membutuhkan.

Dalam masa pandemi ini, banyak masyakat yang terdampak pandemi. Dari masalah kesehatan, pekerjaan dan perekonomianpun ikut terdampak.

Dengan kegiatan ini berharap dapat meringankan sedikit beban masyarakat untuk menghadapi masa pandemi covid-19 ini. Sebanyak 10 paket sembako dibagikan sesuai sasaran yang ditemukan.

Kapolres Kotim AKBP Abdoel Harris Jakin, S.I.K, M.Si melalui Kapolsek Ketapang AKP Samsul Bahri, S.E, S.I.K mengatakan bahwa kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian Polsek Ketapang bersama Bhayangkari Ranting Ketapang untuk masyarakat yang membutuhkan. Berharap sedikit bantuan dapat meringankan beban masyarakat karena terdampak pandemi ini. Sehingga kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap seminggu sekali. Semoga dengan sedikit bantuan ini menjadi berkah untuk kita semua. (Ind_Ktpg)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Ajak Masyarakat Utamakan Kesehatan dan Keselamatan dalam Arus Balik Lebaran 2024
Penumpang Kapal Meningkat, Polri Imbau Masyarakat untuk Tertib
Tiga Hari Pasca Lebaran, 58 Ribu Kendaraan Masuki Jakarta
Apel Gabungan dan Halal Bihalal Jajaran Baharkam Polri
30% Pemudik Belum Kembali ke Jakarta
30% Pemudik Belum Kembali ke Jakarta
Arus Lalu Lintas Normal, Kakorlantas Hentikan One Way di Kalikangkung dan Cipali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Curi Besi Rel Kereta Api, Seorang Pria Ditangkap Polres Tebing Tinggi
Menekan Gangguan Kamtibmas, Polsek Padang Hulu Laksanakan Patroli Blue Light
Sambangi Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Toba sampaikan Pesan Kamtibmas
Apresiasi Tinggi: Kabid Investigasi Wartawan Fast Respon Counter Polri Puji Sambutan Ramah Polres Tebing Tinggi
Cegah Kerawanan Kamtibmas, Polsek Kembayan Lakukan Patroli ke SPBU
Polsek Jangkang Berinteraksi Langsung dengan Warga, Ciptakan Kamtibmas Kondusif Pasca Lebaran
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor