[language-switcher]
Beranda  Berita

Terus Berlanjut, Polsek Sumbawa Laksanakan Pemantauan Vaksinasi Covid-19

Sumbawa Besar-NTB, Jajaran Personel Polsek Sumbawa bersama Koramil Kota Sumbawa terus bersinergi dalam mengawal dan memonitor pelaksanaan vaksinasi covid-19 agar berjalan lancar dan cepat memenuhi target yang ditentukan.

Seperti halnya pada pelaskanaan vaksinasi kali ini, Personel Polsek dan Koramil Sumbawa terbagi untuk melaksanakan pengamanan vaksinasi di dua lokasi yakni di Puskesmas Seketeng serta Dusun Boak B Desa Boak Kecamatan Uter Iwes.

Kapolsek Sumbawa Ipda Eko Riyono SH., mengatakan dalam pelaksanaan vaksinasi kali ini jumlah vaksin yang disediakan untuk di Puskesmas Seketeng sebanyak 400 dosis dan vaksinasi di desa Boak sebanyak 300 dosis.

Sambungnya, Petugas Keamanan memastikan jalannya vaksinasi dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat, selain melaksanakan pengamanan personil juga memberikan edukasi tentang protokol kesehatan.

“selain memberikan pengamanan dan edukasi tentang pentingnya vaksin, kami juga memberikan apresiasi kapada warga yang menjalani vaksinasi, karena telah membantu pemerintah dalam rangka percepatan penanganan covid-19” Ujarnya.

Ipda Eko juga turut mengajak kepada peserta vaksin dan seluruh masyarakat, meskipun sudah divaksin masyarakat harus tetap disiplin Protokol Kesehatan 5M, menjaga jarak, memakai masker, mencuci tangan dengan sabun atau handsanitiser, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas.
(Shm)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri: Gangguan Kamtibmas dan Kecelakaan Lalu Lintas Menurun
Polri Buka Penerimaan Terpadu 2024 : Khusus Taruna Akpol, Bintara, dan Tamtama
Densus 88 Tangkap 8 Teroris Jamaah Islamiyah Poso
7 Korban Kebakaran Mampang Telah Dievakuasi ke RS Polri Kramat Jati
Terdapat Unjuk Rasa di Monas, Polri Terapkan Rekayasa Lalu Lintas
2.713 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Monas Hari Ini
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jumat Sehat, Kapolres Barsel Bersama Anggota Laksanakan Olahraga Pagi
Satlantas Polres Kediri Kota Imbau Pengunjung Pasar Setono Betek Jaga Kamseltibcarlantas
Kapolsek Tanjung Raja Gelar Jum’at Curhat Bersama Siswa Magang
Bhabinkamtibmas Dermo Patroli Sambang ke Pematang Sawah Jalan Gunung Agung
Jumat Curhat Polsek Indralaya, Sampaikan Himbauan Arus Balik Sehabis Lebaran 2024
Jum’at Curhat Polsek Pemulutan tanggapi keluhan kemacetan dari warga desa Sungai Rasau
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor