[language-switcher]
Beranda  Berita

SUMDARSIN di Polda Sumbar ditinjau Wakapolda

Sumbar – Pergelaran Sumbar Sadar Vaksin (SUMDARSIN) kembali dilakukan oleh Polda Sumatera Barat, Sabtu (4/12) di seputaran Mapolda Sumbar.

SUMDARSIN tersebut juga ditinjau langsung oleh Wakapolda Sumbar Brigjen Pol Edi Mardianto, S.Ik. M.Si bersama Pejabat Utama Polda Sumbar.

Wakapolda Sumbar mengatakan, pelaksanaan Sumbar Sadar Vaksin (SUMDARSIN) yang digelar baik di Polda Sumbar maupun di wilayah Polres sejajaran, sebelumnya telah mencapai sekitar 55,9%.

“Diperkirakan sudah lebih 2,5 juta warga (di vaksin). Ini merupakan hal yang cukup lumayan untuk kita, dimana dalam dua bulan sebelumnya kita (Provinsi Sumbar) berada pada posisi bawah. Dan alhamdulillah sampai saat ini sudah peningkatan sampai kita mencapai 55,9% saat awal bulan Desember ini,” katanya.

Lanjut Wakapolda, pelaksanaan SUMDARSIN tersebut dilakukan di 19 tempat Kabupaten Kota yang ada di Sumbar.

“Setiap Sabtu pelaksanaan SUMDARSIN ini meningkatkan keinginan masyarakat di Sumbar, alhamdulillah makin banyak untuk melaksanakan vaksinasi tersebut,” ujarnya.

Dirinya memperkirakan, sampai akhir tahun 2021 ini, vaksinasi di Sumatera Barat akan mencapai lebih dari 70% dengan pelaksanaan vaksinasi yang setiap hari dilakukan. “Insya Allah capaian itu yang kita capai bisa 15% berikutnya,” ujarnya. .

Dalam pelaksanaan SUMDARSIN ini, pihaknya juga bekerjasama dengan seluruh pihak untuk percepatan vaksinasi.

“Kita (Polri) juga bekerjasama dengan Pemda, Forkopimda, TNI. Semua kita laksanakan untuk kebersamaan dan meningkatkan lagi keinginan masyarakat untuk di vaksin,” pungkasnya.(*)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Sidang Hari Kedua, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
Polri Siapkan 3 Jalur Alternatif Pantura Antisipasi Banjir Demak-Kudus
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolda Riau Hadiri Acara Puncak Serambi Ramadhan Berbagi
Sinergi TNI-Polri dan Peran Ayah dalam Acara Silaturahmi dan Buka Puasa HUT Ke-44 Yayasan Kemala Bhayangkari Riau
Sat Lantas Polres Kuansing Gelar Patroli Sore dan Pengaturan Lalin di Pasar Ramadhan
Kapolsek Bandar Sei Kijang Hadiri Safari Ramadhan 1445 H Kabupaten Pelalawan
Polres Meranti Lakukan Monitoring Ketersediaan dan Harga Pangan diwilayah Kabupaten Kepulauan Meranti
Bhabinkamtibmas Hadiri Pembagian BLT DD di Desa Kuala Semundam Pelalawan
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor