[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Kumai Sinergi Dengan Instansi Terkait, Bantu Warga Terdampak Banjir Rob

Polres kobar – Polsek Kumai, Hujan Serta anggin Kencang dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Pesisir Kec. Kumai, Kab. Kobar membuat debit air Laut meningkat dan meluap. Akibatnya banjir Rob dengan ketinggian bervariasi hingga 30 cm merendam Jalan dan melanda sejumlah Rumah warga Desa di wilaya pesisir Kec. Kumai. Personel Polri dikerahkan untuk bergerak cepat membantu warga terdampak, termasuk memberikan bantuan Sembako. Rabu, (08/12/2021) Pagi.

Kapolres kobar AKBP Devy Firmansyah SIK melalui Kapolsek Kumai IPTU RAHIS FADHLILLAH, S.T.r.K. mengatakan, personel Gabunan TNI, Polri, BPBD , Tagana, dan Masyarakat telah dikerahkan untuk membantu warga di telah terendam banjir Rob pada Hari Selasa tanggal 07 Desember 2021 Malam Hari yang ada di wilayah Pesisir Desa Keraya kecamatan Kumai.

“Membantu Relokasi Rumah korban yang terkena bencana banjir, Melakukan Pembersian dan pembukaan Akses Jalan serta mengamankan barang-barang warga,” ujar Rahis,

Sementara itu, Jajarannya Polres Kobar mengerahkan anggota untuk memberikan pertolongan dan bantuan kepada korban banjir. Harapannya, dengan kehadiran polisi dapat membantu dan memberikan rasa aman bagi masyarakat.

Menurutnya, Kapolsek Kumai, telah melaksanakan proses Realokasi Sekitar 3 Rumah Warga dianggab Rawan terdampak banjir Rob di RT 01 Desa Keraya Kec. Kumai, lUntuk dilakukan Relokasi di tepat yang lebih tinggi dan aman dari Banjir Rob.

“Para personel dikerahkan untuk melakukan Bakti spasial, memberikan Bantuan. Serta memberikan Himbauan untuk selalu waspada terhadap cuaca yg extrim serta melakukan koordinasi dengan instansi terkait untuk mendirikan Posko Penanggulangan Bencana Alam,” kata Kapolsek Kumai.

Kapolsek Kumai mengingatkan kepada seluruh personel Kususnya Bhabinkamtibmas Wilaya Pesisir untuk terus meningkatkan kesiap siagaan dalam mengantisipasi bencana banjir Rob karena kondisi cuaca tidak menentu belakangan ini.

“Kami berharap Semoga Cuaca sekitar Pesisir cepat membaik, sehingga masyarakat, khususnya di pesisir Kecamatan Kumai yang Wilayahnya terdampak Cuaca Buruk Masyarakatnya bisa segera beraktivitas Normal kembali seperti biasa ,” ujarnya

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Sidang Hari Kedua, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
Polri Siapkan 3 Jalur Alternatif Pantura Antisipasi Banjir Demak-Kudus
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Satlantas Polres Malang Siapkan Inovasi ‘Pos Polisi Bergerak’ Selama Operasi Ketupat Semeru 2024
Polres Malang dan Forkopimda Gelar Rakor Kesiapan Pengamanan Idul Fitri 2024
Polisi Tingkatkan Patroli, Jaga Kamtibmas Selama Bulan Ramadan di Malang
Ramadan Berkah, Polres Malang Salurkan Bantuan untuk SLB Al-Firmaunah Jabung
Tingkatkan Imbauan Keselamatan Berkendara, Polisi Lakukan Teguran Humanis di Malang
Polres Prabumulih Gelar Nuzulul Qur'an, Buka dan Tarawih Bersama
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor