[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Kapas tidak Lelah Ingatkan Warga tentang Prokes 5M

Polres Bojonegoro – Kanit Samapta Polsek Kapas Ipda Muhiman beserta anggota Polsek Kapas melaksanakan himbauan dan berikan masker kepada masyarakat yang ada di Pasar Desa Kapas Kecamatan Kapas. Rabu (5/1/2022).

Ipda Muhiman mengatakan melaksanakan Patroli di pasar Desa Kapas, berikan himbauan tentang prokes upaya antisipasi penyebaran covid 19 dan himbauan supaya waspada terhadap orang yang mencurigakan di sekitar pasar. Segera melapor bila ada kejadian yang memerlukan kehadiran Polisi.

“terapkan 5M selalu gunakan masker, jaga jarak, jaga kebersihan dan sering mencuci tangan dengan sabun, hindari kerumunan, kurangi mobilitas untuk antisipasi corona, serta sediakan sarana cuci tangan,” ujar Muhiman

Selain itu petugas juga menghimbau supaya hati hati memarkir kendaraan, selalu mengunci ganda kendaraan.

“Besar harapan kami masyarakat dapat memahami dan mentaati aturan pemerintah dan dengan bijak menyikapi permasalahan dan situasi saat ini,” harapan Muhiman. (humassekkapas/humasres-iky)

Polda Jatim

Polres Bojonegoro

Kapolres Bojonegoro

AKBP E.G. Pandia

Astuti

Astuti Polres Bojonegoro

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Penurunan Kasus Judi Online di Indonesia Capai 404 Kasus di Tahun 2024
Polri Ajukan Pencabutan Paspor untuk Tersangka TPPO yang Bersembunyi di Jerman
Gangguan Kamtibmas Turun 132 Kasus pada 24 April 2024
Kementan Gandeng Polri Tingkatkan Ketahanan Pangan, Kapolri: Kita Wujudkan Swasembada Pangan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Wujudkan Keamanan dan Kedamaian Dalam Negeri, Polres Sragen Adakan Doa Bersama Lintas Agama
Kabag SDM Tegas didalam rekruitmen penerimaan Polri tidak dipungut biaya dan tidak ada unsur penyimpangan
Selamatkan Generasi Muda dari Ancaman Narkoba, Satresnarkoba Polres Sekadau Gelar Penyuluhan di SMK Keling Kumang
Sat Samapta Polres P.sidimpuan Jalin Komunikasi dengan Satpam Bank untuk Cegah Kriminalitas
Aipda J. Butarbutar Sambangi Balai Desa Tinjoman, Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Mediasi Permasalahan
Polres Pematang Siantar Sambut Tim Supervisi Ditbinmas Polda Sumut
Lihat Semua
WordPress Lightbox