[language-switcher]
Beranda  Berita

Binrohtal Rutin Polres Banggai Wadah Bentuk Karakter Anggota Lebih Humanis

Humas.polri.go.id, Polda Sulteng, Polres Banggai – Sebagai wadah dalam membentuk karakter Anggota Polri menjadi lebih humanis, Personel Polres Banggai rutin serta aktif menggelar Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) setiap Minggunya.

Seperti yang dilakukan Kapolres Banggai AKBP Yoga Priyahutama SH, SIk, MH, didampingi Wakapolres Kompol Marigyanta SH bersama PJU dan personil Polres Banggai, di Masjid Ar-Rahman Mapolres Banggai, Kamis (6/1/2022).

“Program mingguan ini rutin dilakukan setiap hari Kamis seusai apel pagi,” ungkap Kasubbag Humas Polres Banggai AKP Haryadi kepada awak media.

Perwira pangkat tiga balak ini menyatakan kegiatan  Binrohtal ini sebagai wadah untuk membentuk karakter anggota Polri menjadi lebih humanis, sebab selalu bersentuhan langsung dengan masyarakat.

“Semoga dengan Binrohtal ini sikap anggota yang buruk bisa berubah menjadi lebih baik dan sebagai alat kontrol diri,” harap AKP Haryadi.

Selain itu, kata mantan Kasat Narkoba Polres Morowali Polda Sulteng ini, bahwa tugas Polri adalah tugas mulia dimana sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat.

“Namun, akan lebih baik lagi jika dilandasi dengan agama. Kegiatan Binrohtal  ini juga rutin dilaksakan oleh seluruh Polsek jajaran Polres Banggai.*Humas Polres Banggai

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Humas Polri Hadirkan Portal Humas, Mudahkan Akses Informasi dan Citizen Journalism
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Sidang Hari Kedua, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Kahut Cegah Kejahatan dengan Patroli Rutin
Polsek Sepang Cegah Kejahatan dengan Patroli Rutin
Antisipasi Kejahatan Siang Hari, Polsek Tewah Tingkatkan Patroli
Polsek Rungan Tingkatkan Patroli demi Keamanan Warga
Polsek Manuhing Tingkatkan Patroli di Tempat Rawan Kejahatan
Eksistensi Personil Polresta Pontianak dalam Ops Pekat Kapuas 2024 Terbukti: Tersangka Kepemilikan Sabu Diamankan
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor