[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Hampang Polres Kotabaru Sosialisasi Vaksinasi Anak di SD Mandam

Polsek Hampang polres kotabaru – Dalam mensukseskan program pemerintah percepatan vaksinasi Covid-19, Kanit Binmas Aiptu Salman Polsek Hampang Polres Kotabaru melaksanakan koordinasi sekaligus sosialisasi tentang vaksinasi terhadap murid sekolah Dasar Negeri dan Swasta yang berumur 6 s/d 11 tahun di wilayah Kec. Hampang Kab. Kotabaru, Rabu (19/01/2022) Pagi.

Kegiatan sosialisasi yang dilakukan di SD Mandam Kec. Hampang agar anak sekolah mau, dan mengerti serta tidak takut untuk divaksin.

Pada kesempatan itu juga Kanit Binmas menyarankan kepada Kepala Sekolah dan Wali Murid nanti nya dalam pelaksanaan Imunisasi Covid 19 Murid Tingkat Sekolah Dasar Negeri agar di dampingi oleh wali murid dengan membawa Foto Copy Kartu keluarga dengan mencantumkan Nomor HandPhone orang tua masing-masing.

Kapolsek Hampang Iptu Marjoko, S.E M.M menyampaikan kegiatan sosialisasi yang dilakukan sebagai salah satu cara untuk menunjang terlaksananya program pemerintah dalam menjaga hard immunity anak umur 6 s/d 11 tahun.

“Sehingga dapat menciptakan kesehatan dan ketahanan tubuh bagi anak dalam masa pertumbuhan dari serangan berbagai penyakit antara lain mencegah penyebaran COVID-19 di tengah pandemi yang belum berakhir,”kata Kapolsek Hampang.

Editor : Nazar
Publish : Polsek Hampang Polres Kotabaru

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Buka Puasa Bersama Wartawan, Kadiv Humas Bicara Pentingnya Peran Media Kawal Agenda Nasional
4 Jenderal Polri Kompak Bareng Polwan dan Wartawan Sebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Lima Tersangka Ditangkap, Bareskrim Bongkar Penipuan BBM Pertamax di SPBU
Sejak Januari 2024, Pori Ungkap 17 Kasus Penyimpangan BBM Oleh SPBU
Sidang Hari Kedua, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
Polri Siapkan 3 Jalur Alternatif Pantura Antisipasi Banjir Demak-Kudus
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bansos Ramadhan Presisi: Polsek Tambora Bersama Bhayangkari Ranting Tambora Berikan 50 Sak Semen untuk Perbaikan Masjid Jami Al Mutaqien
Polsek PL.Timur Melaksanakan Pengamanan Ibadah Sholat Tarawih Di Mesjid
Bhabinkamtibmas Polsek Lebong Utara Hadiri Pembagian BLT DD Kemiskinan Ekstrem di Desa Talang Ulu
Aksi Direktorat Reskrimsus Polda Kalsel Berbagi di Bulan Ramadhan
Agar warga Ngawi Terlayani Dengan Baik, Polisi Kedunggalar Patroli di SPBU Untuk Mencegah Adanya Praktek Kecurangan
Bhabinkamtibmas Polsek Lebong Utara Hadiri Serah Terima Pjs Kades Kota Agung
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor