[language-switcher]
Beranda  Berita

Sambil Bagikan Masker, Kapolres Bitung Imbau Warga Ikuti Vaksinasi

MANADO, Humas Polda Sulut – Kapolres Bitung AKBP Alam Kusuma S. Irawan membagikan masker gratis kepada masyarakat, di sekitar Pelabuhan Perikanan Aertembaga, pada Rabu (26/01/2022) pagi.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolres Bitung juga mengimbau masyarakat khususnya nelayan untuk mengikuti vaksinasi Covid-19.

“Bagi yang sudah ikut, agar juga mengajak keluarga dan kerabat untuk vaksinasi. Ini sangat penting demi mewujudkan kekebalan kelompok,” ujarnya.

Dijelaskan Kapolres, program pembagian masker secara gratis ini telah dilakukan sejak pandemi Covid-19.

“Kami tidak pernah berhenti mengimbau warga untuk menerapkan protokol kesehatan. Selain itu, kami juga terus melakukan patroli baik siang maupun malam dalam rangka pendisiplinan protokol kesehatan sekaligus menjaga keamanan,” pungkas Kapolres.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri: Gangguan Kamtibmas dan Kecelakaan Lalu Lintas Menurun
Polri Buka Penerimaan Terpadu 2024 : Khusus Taruna Akpol, Bintara, dan Tamtama
Densus 88 Tangkap 8 Teroris Jamaah Islamiyah Poso
7 Korban Kebakaran Mampang Telah Dievakuasi ke RS Polri Kramat Jati
Terdapat Unjuk Rasa di Monas, Polri Terapkan Rekayasa Lalu Lintas
2.713 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Monas Hari Ini
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Personil Polsek Medan Barat Strong point/Gatur lalin sore layani masyarakat bantu pencegahan kemacetan berkendaraan di jalan raya
Pengendara Motor Jatuh Lalu Tewas Tertabrak Truk Di Pracimantoro, Polisi Lakukan Olah TKP
Silaturahmi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang Sampaikan Pesan Ini Kepada Masyarakat
Polsek Jangkang Lakukan Patroli dan Sambang, Himbau Warga Jaga Kamtibmas
Polsek Sekayam Gelar Patroli ke SPBU Antisipasi Penyalahgunaan BBM
Antisipasi Kelangkaan BBM Patroli Polsek Beduai Sambangi SPBU Dusun Timaga
Lihat Semua
WordPress Lightbox

bandar slot gacor