[language-switcher]
Beranda  Berita

Personel Satuan Brimob Polda Banten Melaksanakan Patroli Kamtibmas Wilkum Serang Kota

Serang – Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif, personel Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Banten melaksanakan Patroli R6 di wilayah hukum Polda Banten pada Sabtu (23/07).

 

Danyon C Pelopor satbrimob Banten Kompol Julianur Sidik. S menyampaikan bahwa kegiatan Patroli R6 ini bertujuan untuk menjaga situasi kamtibmas sekaligus memberikan himbauan Prokes, “Personel Satbrimob Polda Banten rutin melaksanakan patroli dialogis di polres, polsek, kecamatan, toko masyarakat dan ditempat keramaian lainnya, tujuannya menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif sehingga dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang beraktivitas,” ujar Julianur.

 

Julianur juga mengatakan, “Personel dilapangan tidak hanya melakukan patroli saja, melainkan menghimbau kepada masyarakat agar mengajak masyarakat untuk bekerja sama dengan kepolisian untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif,” kata Julianur.

 

Terakhir, bilamana ada gangguan kamtibmas agar segera melapor ke Polres atau Polsek setempat atau bisa juga hubungi ke call center 110 untuk bisa mendapatkan pelayanan kepolisian,” tutup Julianur (Bidhumas).

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polda Bali Siap Sukseskan KTT World Water Forum 2024
Kapolri : Muhammadiyah Selalu Ingatkan Untuk Menjaga Persatuan Bangsa
Diikuti 136 Negara, Kadivhubinter Polri Hadiri Konferensi INTERPOL
Asrena Polri Kunjungi Menteri PANRB, Bahas Penguatan Kelembagaan Polri
Apresiasi Kapolri Atas Peran Muhammadiyah dalam Menjaga Kedamaian Selama Proses Pemilu
14 Personel Polri Jalani Latihan Instruktur Misi PBB di Italia
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah DBD, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Petugas Kesehatan Lakukan Fogging
Kapolda Jateng Irjenpol Ahmad Luthfi; Sinergitas Kunci Wujudkan Jawa Tengah Gemah Ripah Loh Jinawi
Polsek Gringsing Gelar Patroli Pagi untuk Menjaga Keamanan
Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Riau, Kapolda: Kalau Tidak Betul Segera Ganti
Giat Implementasi SPPT TI Kemenpolhukam Di Polres Belitung
Pastikan Keamanan Dan Kenyamanan Pengunjung Objek Wisata Silalahi, Sat Pamobvit Polres Dairi Tingkatkan Patroli Dialogis
Lihat Semua
WordPress Lightbox