[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Antang Kalang Terus Melakukan Pengecekan Debit Air Pasca Banjir Tumbang Kalang.

POLRES KOTIM – POLDA KALTENG

Kotim (23/07/2021) – Polsek Antang Kalang Jajaran Polres Kotim Polda Kalteng bersama Posramil Antang Kalang melakukan pengecekan debit air pasca banjir di Desa Tumbang Kalang, Kecamatan Antang Kalang, Kabupaten Kotim, Provinsi Kalteng,

Kapolres Kotim AKBP. Abdoel Harris Jakin, S.I.K, M.Si melalui Kapolsek Antang Kalang IPTU. Sapril Nyampai, S.E, menjelaskan,” adapun penyebab tenggelam nya beberapa titik diwilayah desa tumbang kalang dikerenakan curahan hujan dalam beberapa hari terakhir sehingga debit air meningkat, rata-rata +50 cm atau setinggi lutut orang dewasa di atas pemukiman warga.

“Anggota Polsek Antang Kalang melakukan pemantauan dan pengecekan di beberapa titik banjir terdapat 30 tiga puluh rumah warga yang terendam banjir, air pun mulai berangsur turun setelah hujan sudah tidak mengguyuri wilayah tersebut. namun anggota selalu menghimbau agar masyrakat waspada dengan hujan susulan yang dapat membuat debit air kembali naik.” Jelasnya.

Dalam hal itu anggota juga menghimbau agar masyrakat selalu menjaga kesehatan dan kebersihan mawas diri terhadap bebagai penyakit, tetap dengan protokol kesehatan selalu menggunakan masker apalagi disaat keluar rumah, mencuci tangan dengan air yang mengalir hidari keruman agar kita dapat terhindar dari wabah pandemi Covid -19 saat ini,” ujar Kapolsek. (Atgklg)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Polri dan Pertamina Teken Kerjasama Pengamanan Objek Vital Nasional
Kabaharkam Apresiasi Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia
Polri Berhasil Tangkap 142 Tersangka dan Minta Blokir 2.862 Situs Judi Online
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Kras Patroli Siang di Toko Emas Cegah Kejahatan 
Polsek Ngadiluwih Patroli Rutin Sambang Obyek Vital di SPBU 
Anggota Polsek Kandat Patroli Harkamtibmas Sambang di Perbankan 
Polsek Wates Patroli Rutin Sambang di Toko Emas 
Kapolsek Sidomukti Hadiri Kegiatan Pelayanan Informasi Rawan Bencana di Kecamatan Sidomukti
Polsek Puncu Rutin Patroli Sambang di SPBU 
Lihat Semua
WordPress Lightbox