[language-switcher]
Beranda  Berita

MENEKAN PENYEBARAN COVID-19 GUGUS TUGAS KEC. SAJINGAN BESAR MELAKSANAKAN PATROLI SKALA BESAR

 

Tribratanews.polri.go.id, Polda Kalbar, Polres Sambas, Polsek Sajingan Besar. Tim Gabungan Satgas Covid 19 Kec. Sajingan Besar melaksanakan Patroli Skala Besar  PPMK MIKRO / Minggu (25/7) malam. Selain menjaring warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan (Prokes)  tim gabungan ini juga membagikan bantuan sembako kepada sejumlah pemilik warung/cafe.

Kondisi pandemi Covid – 19 di beberapa Desa di Kec. Sajingan Besar masih masuk dalam zona merah. Karenanya Tim Satgas Covid – 19 pun terus memantau Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) MIKRO. Mereka menggelar patroli skala besar di sejumlah lokasi keramaian.

Sebelum melaksanakan Patroli Skala Besar didahului dengan pelaksanaan Apel persiapan di Halaman Mapolsek Sajingan Besar dan kemudian tim melaksanakan patroli untuk mengedukasi masyarakat tentang pentingnya melaksanakan protokol kesehatan. Bagi yang tidak mengindahkan langsung ditindak fisik oleh tim satgas Gugus Tugas Covid -19 Kec. Sajingan Besar.

“Tak hanya melakukan sosialisasi protokol kesehatan tentang penerapan PPKM MIKRO, tim juga memberikan bantuan sembako kepada masyarakat/warga yang memiliki tempat usaha seperti warung/cafe”. Ucap Kapolsek Sajingan Besar IPTU RIO CHARLES HUTAHAEAN, S.H.,M.H.

Dengan pelaksanaan patroli skala besar ini diharapkan masyarakat akan semakin mematuhi protokol kesehatan dan angka warga yang positif covid – 19 bisa ditekan.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Indonesia Indicator: Polri Ikut Andil Suksesnya World Water Forum
Sukses KTT WWF ke-10, Kasatgas Walrolakir : Pengamanan Pengawalan Maksimal dan Optimal Terlaksana Dengan Baik
Penyelenggaraan World Water Forum di Bali Berjalan Aman dan Sukses, Polri Ucapkan Terima Kasih
Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Peluncuran Maskot Pilkada 2024: Kepolisian Resor Boyolali Amankan Acara Meriah di Alun-alun Kidul
Indonesia Indicator: Polri Ikut Andil Suksesnya World Water Forum
Personel Polsek Mapanget Gencar Lakukan Patroli “Sibulan”
Irjen Pol Ahmad Luthfi adakan Bhakti Sosial dan Layanan Kesehatan di Kendal
Indonesia Indicator: Polri Ikut Andil Suksesnya World Water Forum
Satlantas Polres Pasaman Barat Melaksanakan Penertiban Dan Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas dan Menjaring 82 Kendaraan Yang Melanggar
Lihat Semua
WordPress Lightbox