[language-switcher]
Beranda  Berita

Sambang Warga Desa, Brigpol Hendrikus Atai Berikan Himbauan Kamtibmas

Polres Sanggau – Dalam rangka menciptakan situas Kamtibmas wilayah hukum Polsek Entikong yang aman dan kondusif. Pada hari ini terlihat Bhabinkamtibmas Desa Pala Pasang Brigpol Hendrikus Atai melaksanakan sambang dialogis bersama warga di Desa Binaannya, Rabu (4/8).

Setiap hari Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang desa, silaturahim dan tatap muka dengan warga masyarakat untuk mengetahui keadaan yang sebenarnya di desa binaannya, guna untuk menciptakan situasi Kamtibmas wilayah hukum Polsek Entikong yang aman dan kondusif.

Tanpa peran serta warga masyarakat, Polri sulit untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah binaannya.

Dalam kesempatan tersebut, Brigpol Hendrikus Atai mengajak warga untuk meningkatkan keamanan dan kerukunan sesama warga masyarakat.

“Jangan mudah terpengaruh dengan berita hoax, yang ada di medsos yang ingin memecah belah umat dan meminta kepada tokok masyarakat, tokok agama maupun tokok pemuda tidak terpengaruh oleh berita hoax yang tidak jelas sumbernya dan mari kita tangkal paham radikalisme,” ujarnya.

Brigpol Hendrikus Atai menambahkan bahwasannya tujuan dilaksanakannya sambang desa adalah untuk menciptakan rasa aman serta untuk mencegah dan mewaspadai berbagai macam bentuk gangguan Kamtibmas di Kecamatan Entikong khususnya di Desa Pala Pasang.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Gelar Ramp Check di Jawa Barat, Kakorlantas: Kami Ingin Membangun Bus Pariwisata yang Berkeselamatan
Kapolri Gelar Kenaikan Pangkat 17 Pati-Pamen Polri
Irjen Dedi Raih Rekor MURI Perwira Tinggi Polri Penulis Buku Terbanyak
Bedah Buku As SDM Pol, Meritokrasi Jabatan Fungsional di Lingkungan Polri guna Mewujudkan SDM Unggul Mendapat Apresiasi Tinggi Para Pembicara
Kapolri Hadiri Pelantikan PP GP Ansor 2024-2029
Caleg Terpilih DPRK Aceh Tamiang Gunakan Uang Sabu untuk Kampanye, Bareskrim Buru Satu Pelaku ke Malaysia
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bupati Klaten sepakati Irjen Pol Ahmad Luthfi; Tiga Pilar jadi Suri tauladan di Masyarakat
Kunjungi Warga Binaan Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas
Ciptakan Situasi Kondusif Menjelang Pilkada, Kapolres Singkawang Lakukan Silahturahmi Kepada Perwakilan Tokoh Masyarakat
Kunjungi Warga Binaan Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas laksanakan sambang dan Patroli Kamtibmas di Kel. Bukit Merdeka dan sampaikan Pesan Kamtibmas
JAKARTA - Irjen Dedi Raih Rekor MURI Perwira Tinggi Polri Penulis Buku Terbanyak.
Lihat Semua
WordPress Lightbox