[language-switcher]
Beranda  Berita

Bhabinkamtibmas Kelurahan Sapuro Kebulen Amankan Pemakaman Jenazah Pasien Covid-19

Polres Pekalongan Kota, Personil Polsek Pekalongan Barat, Polres Pekalongan Kota, Polda Jateng amankan pemakaman jenazah pasien positif Covid-19, Rabu (25/08/21).

Bertempat di TPU Sapuro Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan telah dilaksanakan pemakaman jenazah pasien terkonfirmasi Positif Virus Corona (Covid-19) Kelurahan Noyontaansari Kecamatan Pekalongan Timur, Kota Pekalongan yang meninggal dunia di RS Kraton Pekalongan, selanjutnya pemakaman sesuai Prokes dilakukan oleh Tim BPBD dan pengamanan dari Bhabinkamtibmas dan Babinsa setempat dan Trantip Kelurahan Kebulen.

Dari informasi yang di sampaikan pihak keluarga sebelum meninggal dunia almarhumah inisial AK (57) mempunyai riwayat penyakit diabetes  setelah dibawa ke RS Kraton dan hasil Swab PCR  positif Covid-19

Kapolres Pekalongan Kota AKBP M Irwan Susanto, S.H., S.I.K., M.H, melalui Kapolsek Pekalongan Barat Kompol Willer Napitipulu mengatakan, agar pelaksanaan pemakaman berlangsung lancar dan aman, pihaknya menugaskan personil baik terbuka maupun tertutup di sekitar lokasi TPU Sapuro Kecamatan Pekalongan barat.

“Dari pantauan dan pengamanan yang di lakukan anggota kami, pemakaman berlangsung aman dan lancar”, ungkap Kapolsek.

Turut hadir pada pemakaman tersebut dari tim pemakaman, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sapurokebulen, Tim Pemakaman BPBD, Staf kelurahan serta beberapa pihak keluarga almarhumah.

Kapolsek menghimbau, kepada warga masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan, dan berharap pandemi covid-19 ini segera berakhir.

( Humas Polres Pekalongan Kota )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Dukung Percepatan Pengungkapan Kasus, Pusdokkes Polri Ambil Sampel DNA Pelaku Tindak Pidana di Polda Gorontalo
IPW: Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat Loloskan Casis Bintara Korban Begal
Begini Kerja Satgas Walrolakir Amankan Kepala Negara hingga Delegasi WWF ke-10 di Bali
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Lihat Semua
WordPress Lightbox