[language-switcher]
Beranda  Berita

Imbau terapkan Prokes, Bhabinkamtibmas Matakus hadiri dan amankan Ibadah GPM Maranatha

Tribratanews.polrestanimbar.com – Polda Maluku, Polres Kepulauan Tanimbar, Minggu , tanggal 26 September 2021, pukul 09.00 wit, bertempat di gedung Gereja GPM Maranatha, Desa Matakus, Kecamatan Tanimbar Selatan, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Bhabinkamtibmas Desa Matakus Bripka Brian Christoffel melaksanakan Pengamanan kegiatan masyarakat dalam bentuk Ibadah Kebaktian minggu Umat Kristen Protestan.

Dalam rangka menciptakan rasa aman kepada umat Kristen Protestan yang melaksanakan Ibadah Kebaktian dihari Minggu, selaku anggota Polri desa yang bertanggung jawab memelihara Kamtibmas tetap aman di desa, Bhabinkamtibmas Matakus berikan Pengamanan sekaligus menghadiri Ibadah kebaktian Minggu di Gereja GPM Maranatha desa Matakus yang dipimpin oleh Penatua G. Slarmanat.
Dalam Pelaksanaan Ibadah tersebut Bhabinkamtibmas juga menghimbau dan memastikan dilaksanakan dengan tetap menerapkan Protokol kesehatan Pencegahan Covid 19 guna menghindari Klaster baru dan angka Penyebaran Covid-19.

Dari kegiatan Pengamanan yang dilaksanakan, Ibadah dapat berlangsung dalam keadaan aman dan lancar dengan Penerapan Protokol Kesehatan Covid-19.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Simulasikan Pengamanan WWF, TNI-Polri Gelar TFG Gabungan
Polri Gagalkan Penyelunduan 91 Ribu Benih Lobster ke Luar Negeri
Resimen Laksmana Satya Prakasha SIP 53 Ikuti Gladi Wirottama
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Mengenal Lebih Dekat Sosok Bripda Jordan yang Jadi Juri Bujang Dara Festival Keling Kumang II
Satlantas Polres Minsel Amankan Sejumlah Sepeda Motor, Diduga Lakukan Aksi Balap Liar
Kanit Binmas Polsek Pasar Kemis Takziah ke Warga Yang Meninggal Dunia
Ciptakan Kondusivitas, Kapolresta Tangerang Kunjungi PT. Alam Lestari Unggul
Polres Minsel Gelar Patroli Presisi, Pastikan Ketersediaan BBM
Sepakati Kerja Sama, Kapolresta Tangerang Silaturahmi ke Ponpes Technolreneur As-Shofa
Lihat Semua
WordPress Lightbox