[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Doro Wujudkan Situasi Kondusif Lalulintas Dengan Laksanakan PH Pagi

Polres Pekalongan – Kegiatan rutin PH Pagi Polsek Doro Polres Pekalongan merupakan wujud peningkatan kualitas, serta pelayanan Polri terhadap publik/ masyarakat, guna kelancaran dan keamanan ketertiban berlalulintas, Selasa (12/10).

Adapun kegiatan PH pagi dilaksanakan guna bisa meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dalam mewujudkan kepercayaan masyarakat, serta masyarakat merasa sangat terbantu terutama dalam menyebrangkan anak-anak mereka yang akan berangkat ke sekolah.

Kapolsek Doro AKP Aries Tri Hartanto, S.H., M.H mengatakan PH Pagi merupakan salah satu perwujudan tugas kepolisian yang bisa menjadikan Polri yang Profesional, Modern dan Terpercaya (Promoter) dan sangat efektif mencegah terjadinya laka lantas maupun pelanggaran lalu lintas. Hal tersebut memang secara rutin dilaksanakan oleh Polsek Doro guna menjaga dan memelihara kamseltibcarlantas.

PH Pagi dilaksanakan di simpang empat sebelah selatan Polsek dan di area pasar induk Doro yang dianggap rawan kemacetan. Pelayanan PH Pagi sudah merupakan bagian dari Tugas Kepolisian yang sudah mendapat kepercayaan dan responsif dari masyarakat.

“Dengan adanya Petugas Kepolisian yang melaksanakan tugas jaga jalan di pagi hari di tengah-tengah masyarakat, dan mengatur arus lalin, masyarakat merasa mendapat kemudahan dan kelancaran dalam melaksanakan aktifitas dalam hal menyeberang maupun aktifitas yang lain,” tutur Kapolsek. (bowo)

Editor : Humas Polres Pekalongan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkantibmas menghadiri Penanaman Pohon Buah di Dusun Bajoe Desa Rea Kec. Binuang Kab.Polman
Kapolsek Tellu Limpoe dan Anggota Bantu Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Kelurahan Arateng, Sidrap
Wujud Pelayanan Prima, Kapolsek Bambalamotu Hadir bersama Bhabinkamtibmas Pengamanan Pesta Pernikahan Warganya
Tim Patmor Polresta Mamuju Intensifkan Patroli Malam Di Kota Mamuju
Respons Cepat Banjir Sidrap, Kasat Binmas Polres Sidrap Turun Langsung Atur Lalu Lintas
Pak Bhabin Sosialisasi Kewaspadaan Curanmor kepada Satpam dan Penjaga Kost
Lihat Semua
WordPress Lightbox