[language-switcher]
Beranda  Berita

Gerai Vaksinasi Presisi di Desa Jugo, Polsek Mojo Pastikan Sesuai Prokes

Polsek Mojo melaksanakan operasi yustisi di Wilkum Polsek Mojo. Operasi Yustisi dalam penegakan Inpres Nomor 6 Tahun 2020, Inmendagri Nomor 22 Tahun 2021, Perda Prov. Pergub Prov Jatim Nomor 2 Tahun 2020,  Pergub Prov Jatim Nomor 53 Tahun 2020, Dan Perbup Kab Kediri Nomor 44 Tahun 2020 tentang  upaya cegah dan tanggulangi penyebaran covid-19 oleh Polsek Mojo  Selasa, 19  Oktober  2021 pukul 21.00 Wib –  22.00 WIB.

Sasaran dalam Operasi ini adalah Warung Ngadijo Warung Mbah No- Wartas. Adapun hasil Operasi yustisi tegoran lisan 5 orang, membagikan 5 masker. Polsek Mojo juga melakukan operasi yustisi kepada pengendara kendaraan yang meilntas dijalan jembatan Wijaya Kusuma (JWK)

Adapun hasil Operasi yustisi  tegoran lisan 2 orang,membagikan masker 11 masker. Di Hari yang sama Polsek Mojo juga melakukan pengamanan kegiatan gerai vaksin presisi dengan tema “Vaksinasi Merdeka Semeru” di Wil Kecamatan  Mojo Rabu, tanggal 20 Oktober 2021 sekira pukul 08.00 wib s/d selesai di desa Jugo Kec. Mojo, Kabupaten Kediri.

Hadir dalam kegiatan Waka Polsek Mojo (Iptu Sigit Rahmanto, SH) Kepala Klinik rumah bersalin “Ibu Hawa” (Bidan Roufun) beserta staf dan Bhabinkamtibmas Desa  Jugo. Melakukan vaksin terhadap masyarakat Ds. Jugo Kec. Mojo, sebanyak 106 orang, tahap 82 orang. tahap ii     24 orang.

Bahwa kegiatan vaksinasi mengacu kepada Protokol kesehatan dengan pengukur suhu tubuh, handsanitizer serta jaga jarak tempat duduk dengan mekanisme pemeriksaan kesehatan sebelum vaksin (screening) dan observasi setelah vaksinasi.

“Selama kegiatan berjalan aman, lancar dan terkendali serta dengan menerapkan protokol kesehatan,” kata Iptu Pancoro Yudho, Kapolsek Mojo.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Penyelenggaraan World Water Forum di Bali Berjalan Aman dan Sukses, Polri Ucapkan Terima Kasih
Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jum'at Curhat Polsek Maratua: Warga Keluhkan Bahaya Sepeda Listrik, Polisi Janji Tindakan
Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Layanan Hotline 110 kepada Warga Desa Bantarujeg
Bhabinkamtibmas Desa Kertabasuki Sambangi Tokoh Masyarakat dan Berikan Imbauan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas Polsek Sindangwangi Sambangi Pengrajin Anyaman Rotan dan Berikan Imbauan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas Desa Rajagaluh Sapa Warga dan Berikan Imbauan Kamtibmas di Warung Kopi
Bhabinkamtibmas Polsek Sindangwangi Lakukan Sapa Warga dan Silaturahmi untuk Ciptakan Situasi Aman
Lihat Semua
WordPress Lightbox