[language-switcher]
Beranda  Berita

Patroli Pendisiplinan Protokol Kesehatan

Polsek Sukadana – Polsek Sukadana secara rutin dan berkesinambungan melakukan kegiatan Patroli Pendisiplinan Protokol Kesehatan kepada Masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Sukadana.

 

Kegiatan patroli pendisiplinan protokol kesehatan tersebut seperti halnya yang dilakukan oleh anggota Polsek Sukadana melakukan patroli dan juga pendisiplinan protokol kesehatan di Pusat Keramaian Pengunjung, Pantai pulau datok dan Pasar Sukadana, Sabtu (23/10/2021) dan kegiatan Patroli Pendisiplinan Protokol Kesehatan kepada masyarakat tersebut di mulai pukul 08.30 wib sampai pukul 10.00 wib.

 

 

 

 

Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan menyampaikan bahwa, Kegiatan ini termasuk patroli rutin guna melakukan Pendisiplinan kepada masyarakat untuk mematuhi dan menerapkan Protokol kesehatan di masa Pandemi Covi-19 seperti saat ini.

 

“Dilakukannya Kegiatan Patroli ini dalam rangka menindak lanjuti Perbup Kayong Utara Nomor 44 tentang peningkatan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan dalam pencegahan dan pengendalian Covid 19,” tutur Kapolsek Sukadana

 

Ipda Herlyan juga menambahkan patroli Pendisiplinan ini dilakukan dengan cara memberikan imbauan dan teguran kepada warga yang tidak mematuhi atau tidak menerapkan Protokol kesehatan diantaranya Pengunaan masker, jaga jarak dan berkerumun, dengan menyasar tempat-tempat keramaian seperti warung kopi, pusat perbelanjaan dan juga tempat-tempat berkumpul warga.

 

“Masyarakat bisa mendisiplinkan diri dengan mematuhi dan menerapkan Protokol kesehatan diantaranya Selalu mengunakan Masker, Jaga jarak, Rajin cuci tangan dengan mengunakan sabun antiseptik dan hindari berkerumun dalam melakukan aktivitas sehari-hari guna memutus mata rantai Penyebaran Covid-19,” Pungkas Kapolsek Sukadana

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Irjen Dedi Raih Rekor MURI Perwira Tinggi Polri Penulis Buku Terbanyak
Bedah Buku As SDM Pol, Meritokrasi Jabatan Fungsional di Lingkungan Polri guna Mewujudkan SDM Unggul Mendapat Apresiasi Tinggi Para Pembicara
Kapolri Hadiri Pelantikan PP GP Ansor 2024-2029
Caleg Terpilih DPRK Aceh Tamiang Gunakan Uang Sabu untuk Kampanye, Bareskrim Buru Satu Pelaku ke Malaysia
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Percepatan Integrasi Aplikasi Digital, SSDM Polri Kembangkan ‘Satu Data SDM’
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Perdagangan Gelar Patroli Dialogis, Situasi Aman dan Kondusif
Kunjugi Mapolrestabes Medan, Kapoldasu : Medan Adalah Etalase Sumut
Polsek Lohbener Dukung Program Bantuan Pangan, Monitoring Penyaluran Beras di Sindangkerta
Persiapan Lomba Pacuan Kuda Jelang HUT Bhayangkara Ke 78
Dirpolairud Polda NTT Pimpin Upacara Pemakaman Almarhum Bripka Trifeda Baitanu
Kegiatan Operasional Polsek Rote Barat Dalam Menjamin Keamanan Warga
Lihat Semua
WordPress Lightbox