[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolsek Jebus Sosialisasikan Vaksin Di Kecamatan Parittiga

humas.polri.go.id. (Babel)- Sosialisasi percepatan vaksinasi guna memutus mata rantai virus Covid-19, dilakukan rapat bersama Camat Parittiga Madirisa S.Pd, Kapolsek Jebus AKP Ghalih Widyo Nugroho SH, SIK, Danramil diwakili Serda Harun, Danposmat Al Jebus, Kades se Kecamatan Parittiga, Bhabinkamtibmas Se Kecamatan Parittiga, Kapuskesmas Sekarbiru Firli Prayuda AmKep, Kapuskesmas Puput Yudistira panjaitan, dan Klinik Timah Parittiga, di Gedung Serba Guna Kantor Kecamatan Parittiga Kabupaten Bangka Barat, Sabtu (23/10/2021)

Kapolsek Jebus AKP Ghalih Widyo Nugroho SH, SIK Seizin Kapolres AKBP Agus Siswanto, S.H., S.I.K, M.H mengatakan bahwa, dalam rapat itu kita menyampaikan ada beberapa faktor masyarakat tidak vaksin antara lain karena lansia, ada masyarakat yang domisili luar desa sudah divaksin tapi tidak masuk data desa tersebut, atau kurangnya informasi jadwal vaksin yg diterima masyarakat. Kita kemudian meminta kepada Kepala desa untuk mensosialisasikan dan mendatakan kembali kepada masyarakat yang ada dalam lingkungan di desanya masing – masing di Kecamatan Parittiga yang belum di vaksin dan siap untuk di vaksin.

“Saat ini masyarakat sudah beraktivitas, namun belum normal seperti sebelum wabah Covid-19 maka perlu di lakukan vaksinasi untuk mencegah penyebaran covid-19,” Imbuh Kapolsek

” Dalam sosialisasi Vaksinasi di Kecamatan Parittiga sangat di perlukan untuk mencegah masyarakat agar tidak terpapar Covid-19 selain itu kita juga berharap agar Kepala desa dapat menyampaikan kepada masyarakatnya agar ikut berpartisipasi dalam percepatan Vaksinasi,” Tegas AKP Ghalih Widyo Nugroho S.H, S.I.K

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Tingkatkan Harkamtibmas, Polsek Mojoroto Patroli di Ponpes Lirboyo
Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat Pengabdian
Patroli Bluelight Polsek Pesantren Antisipasi Gangguan Kamtibmas  di Jalan Raya
Sat Lantas Polres Kediri Kota patroli sambang Silaturahmi ke warga Masyarakat
Polsek Pesantren Patroli Harkamtibmas untuk Mencegah 3C
Bagian SDM Polres Kediri Kota Mengadakan Kegiatan Karomah untuk Anggota
Lihat Semua
WordPress Lightbox