[language-switcher]
Beranda  Berita

Anggota Polsek Banjang Melaksanakan Kegiatan Vaksinasi Reguler Sinovac Dosis 1 Dan Dosis 2 Lanjutan

Anggota Polsek Banjang melaksanakan Kegiatan Vaksinasi Reguler Sinovac Dosis 1 dan Dosis 2 Lanjutan Sasaran Ibu Hamil, Lansia Dan Masyarakat Umum Bertempat Di UPT Puskesmas Banjang Desa Banjang Kabupaten Hulu Sungai Utara. Senin, (01/11/2021).

Pada kesempatan ini Kapolsek Menghimbau kepada warga yang ingin melakukan Vaksinasi agar memperhatikan Prokes dengan cara :

  • Mencuci tangan sebelum melakukan aktifitas
  • Menggunakan Masker
  • Menjaga Jarak
  • Menghindari Kerumunan

Agar masyarakat terhindar dari Virus-virus yang mengganggu kesehatan masyarakat itu sendiri. Pada saat pelaksanaan Vaksin masyarakat di harapkan untuk disiplin menunggu antrian

Penyampaian tentang Vaksin sudah dilakukan penelitian oleh MUI Pusat bahwa Vaksin tersebut Aman dan Halal digunakan. Maka dari itu masyarakat tidak perlu khawatir mengenai berita-berita yang bersifat HOAX mengenai kehalalan Vaksin dan akibat setelah dilakukan vaksinasi.

Disamping itu juga Kanit Binmas Polsek Banjang AIPDA MARJUNI juga menghimbau bagi warga yang belum mendapatkan Vaksinasi agar sabar menunggu karna di bulan Juli sampai dengan Desember masih ada kesempatan bagi masyarakat untuk melakukan Vaksinasi .

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Mobil Pick Up Tabrak Sepeda Motor Dari Belakang 1 Orang Tewas.
Polsek Dolok Merawan Patroli Gabungan Minimalisir Kejahatan di Malam Minggu
Kebebasan Beragama, Polres Tebing Tinggi Pengamanan Acara Kebaktian Kebangunan Iman
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hulu Mediasi Perselisihan Paham Antar Warga
Polsek Ngantru Lakukan Pengamanan Pada Kegiatan Bazar UMKM Dalam Rangka Bersih Desa
Patroli Rutin Polsek Mukok Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox