[language-switcher]
Beranda  Berita

Kutipan Menteri PPPA Saat Kunjungan Diwilayah Cakranegara

Mataram – Kapolsek Cakranegara, Kompol Nasrullah, S.I.K. memimpin langsung pengamanan Kunjungan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), I Gusti Ayu Bintang Darmawati, S.E., M.Si., pada Rabu, (3/11).

Disampaikannya, kunjungan Menteri PPPA adalah untuk memberikan bantuan dan santunan kepada anak-anak dan istri dari Almarhum Bahraen, yang meninggal akibat Covid-19.

“Mengutip dari yang disampaikan Menteri PPPA tadi, beliau meminta Pemerintah Daerah (Pemda) memenuhi kebutuhan dasar anak-anak tersebut dan mengadakan konseling psikologis bagi istri yang menjadi kepala keluarga akibat ditinggal suaminya karena Covid-19 dan memastikan pemenuhan kebutuhan dasar, pendidikan, dan pengasuhan anak-anak ini terpenuhi secara optimal,” tutur Nasrullah.

Menteri PPPA, I Gusti Ayu Bintang Darmawati, S.E., M.Si. juga memastikan, ibu kandung sebagai pengasuh utama, yang merupakan perempuan kepala keluarga agar mendapatkan program pemberdayaan keluarga dari Pemerintahan Daerah setempat.

“Dengan demikian, maka mereka yang sudah tidak punya kepala keluarga bisa tetap berdaya secara ekonomi dan mandiri untuk dapat memenuhi kebutuhan dasar pendidikan anaknya,” cetusnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Ada Penyelenggaraan WWF ke-10, Pelaku UMKM di Bali 'Kecipratan' Dampak Positifnya
Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Meninggal, RS Polri: Karena Benturan
Kapolri: Selamat Harkitnas, Eratkan Persaudaraan Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Peduli Korban Bencana, Polri Gelar Yasinan Trauma Healing di Bukittinggi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Long Weekend Saat WWF Berlangsung, Polda Jatim Tambah Personel di Pelabuhan Ketapang
Memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke 116, Kapolres Pasuruan Kota Ikuti Upacara Bersama Forkopimda
3 Piala Diborong TK Kemala Bhayangkari 56 Surakarta Dalam Lomba Drumband 2024
Polres Maybrat Gelar Upacara Bendera Semarakkan Hari Kebangkitan Nasional ke-116
Irjen Pol Ahmad Luthfi; Jadi Polisi itu bukan sekedar Profesi namun salah satu jalan untuk mengabdi
Kapolres Sorong Pimpin Upacara (Harkitnas) ke-116
Lihat Semua
WordPress Lightbox