[language-switcher]
Beranda  Berita

Pastikan Penggunaan Dana Desa Sesuai Peruntukannya, Bhabinkamtibmas Polsek Ponre Lakukan Ini

Humas.polri.go.id – Dalam rangka untuk memastikan penggunaan dana Desa sesuai peruntukannya dan masyarakat hingga Desa itu sendiri merasakan manfaatnya.

Sebagaimana yang terlihat dilakukan oleh Personil Bhabinkamtibmas Polsek Ponre Polres Bone Bripka Andi Ikbal Rosani.

Dirinya terlihat manfaatkan kegiatan sambangnya dengan sekaligus melakukan kontrol serta mengawasi pengerjaan Rabat Baton Jalan.

Bertempat atau yang berada di Dusun Bakung Desa Salebba Kecamatan Ponre Kabupaten Bone.

Kali ini melalui Pendanaan Add anggaran 2021 pengerjaan tahap III.Selasa, (16/11/2021).

Bripka Andi Ikbal Rosani saat ditemui di lokasi mengatakan bahwa apa yang dilakukan dirinya sebagai upaya untuk memastikan pengggunaan dana Desa sudah sesuai peruntukannya dengan aktif melakukan pemantauan dan pengawasan, ungkapnya,

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Apresiasi Turnamen Karate Kapolda Babel Cup, Ketua Dewan Wasit PB Forki Pusat : Sangat Membantu Memajukan Prestasi Di Babel
Polres MBD Minimalisir Kerawanan Kamtibmas di Pasar Rakyat Kota Tiakur
Jumat Berbagi Sat Binmas Salurkan Sembako kepada Warga Kurang Mampu.
Polsek Tepa Intensifkan Pengamanan Pelabuhan Laut, Layani Aktifitas Penumpang di Dermaga
14 Atlet Karate Putra Polda Babel Sabet Juara Kelas TNI-Polri, Berikut Daftar Namanya
Patroli Dialogis Bhabinkamtinmas Polsek Long Kali Sambangi warga
Lihat Semua
WordPress Lightbox