[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Pulau Laut Timur Laksanakan Giat Jumat Keliling Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Polsek Pulau Laut Timur, laksanakan Kegiatan Jumat Keliling (Jumling) serta himbauan protokol kesehatan dan pemberian masker kepada jemaah yang tidak menggunakan masker di Masjid Al Mujahidin Desa Langkang Baru, Kecamatan Pulau Laut Timur, Jumat (3/12/21).

 

PJS Kapolsek Pulau Laut Timur IPTU Kuwat Santoso, mengungkapkan kegiatan tersebut adalah sebagai bentuk untuk mempererat tali silaturahmi dan sebagai bentuk kehadiran Polisi di masyarakat.

 

Sebelum pelaksanaan Sholat Jum’at Kapolsek Pulau Laut Timur memberikan himbauan kepada seluruh Jemaah agar Mentaati Protokol Kesehatan Covid-19 terutama untuk selalu menggunakan masker dimana pun berada termasuk melaksanakan Sholat di Masjid.

 

“Terimakasih kepada warga masyarakat Jemaah yang sudah mematuhi protokol kesehatan, semoga kita semua terhindar dari penularan virus Covid-19” ungkap Kapolsek.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Gula di Jatim
Kapolri Angkat Presiden KSPSI Jadi Staf Ahli
Komitmen Kapolri di Aksi May Day: Bentuk Timsus untuk Lindungi dan Kawal Hak Buruh
Lemkapi: Hasil Survei Tunjukkan 87,3% Masyarakat Puas Dengan Pelayanan Mudik
37 Penyandang Disabilitas Daftar Rekrutmen Bintara Polri Tahun 2024
KKB Kembali Berulah, SDN. Inpres Pogapa di Bakar
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Samapta Polres Padangsidimpuan Patroli Dialogis, Tingkatkan Keamanan di Area Plaza Anugrah
Aiptu Alfit Syahdani Ajak Warga Losungbatu Waspada Hoaks dan Jaga Silaturahmi
Aiptu Roy Jalin Silaturahmi dan Semangat Anti Narkoba di Kelurahan Binaan
Apel Fungsi Satreskrim Polres Padangsidimpuan: Memperkuat Kekompakan dan Meningkatkan Kinerja
KAPOLRES SUMENEP MEMIMPIN PENGAMANAN KONSER MUSIK LEPAS PENAT VOL. 3 DI STADION A. YANI SUMENEP
Penyidik Pembantu Unit I Sat Reskrim Polres Padangsidimpuan Serahkan Tersangka dan Barang Bukti Penggelapan Sepeda Motor ke JPU
Lihat Semua
WordPress Lightbox