[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Sumbawa Kembali Laksanakan Operasi Zebra Di Sekolah- Sekolah

Sumbawa Besar, NTB – Dalam Operasi Zebra Rinjani 2021 disamping penindakan juga dilaksanaan pembinaan dan penyuluhan yang dilaksanakan oleh Satgas Preemtif Operasi Zebra Rinjani 2021 Polres Sumbawa, pagi tadi (7/12/21) Satgas Preemtif mendatangi SMPN 2 Sumbawa Besar guna memberikan pembinaan dan penyuluhan.

Giat penyuluhan ini dipimpin oleh Kanit Dikyasa Sat Lantas Aiptu Usmanto dalam kesempatan nya ia menyampaikan informasi terkait Operasi Zebra yang telah di laksanakan selama 13 hari dan akan berakhir besok pada hari ke-14, ia juga menghimbau agar siswa/siswi yang duduk di kursi sekolah menengah pertama ini agar menahan diri untuk tidak berkendera terkait belum ada nya surat izin mengemudi. Selain berkaitan dengan peraturan berlalu lintas Kanit Dikyasa juga menekankan terkait protokol kesehatan dan vaksinasi.

“Selain penindakan yang dilakukan oleh Satgas Gakkum , Penyuluhan dan pembinaan juga tetap dilaksanakan oleh Satgas Preemtif. Kali ini kami mendatangi Sekolah Menengah Pertama , Kami menghimbau agar murid-murid SMP ini mampu menahan diri untuk tidak berkendara terkait belum adanya izin mengemudi, kami juga menghimbau ketika di boncengi agar tetap memakai helm. Disamping itu kami tetap mengingatkan tentang penerapan protokol kesehatan dan vaksinasi.” ungkap Aipda Usmanto yg di temui usai kegiatan.

Disamping melaksanakan penyuluhan Anggota Operasi Zebra Rinjani juga membagikan masker dan brosur kepada siswa/siswi SMPN 2 Sumbawa. (hum)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Korlantas Polri Buat Rancangan Peraturan TAA Untuk Kurangi Fatalitas Korban Lalin
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Lakukan Pendampingan Penyaluran BPNT
Korlantas Polri Sebut Mengurus SIM Bisa Pakai BPJS yang Masih Menunggak, Asalkan…
Wakapolri Bersama Mentan Pastikan Ketersediaan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H
Pemerintah Thailand Beri Penghargaan Polri atas Penangkapan Buronan Chaowalit
Wujudkan Bus Pariwisata Berkeselamatan, Pengelola Diminta Budayakan Tertib Lalu Lintas
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Binawidya Berikan Himbauan Ke Pengolahan SPBU Untuk Stanbykan Genset
Polsek Pangkalan Kuras Giat Monitoring dan Pembersihan Jaringan PLN
Polres Kuansing Gelar Anev Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM Tahun 2024
AKBP Suwinto Pimpin Apel Siaga Kamtibmas Terkait Putusan PHPU dan Dampak Pemadaman listrik
Jumat Curhat Polres Kuansing: Upaya Cooling System Jelang Pemilu Yang Aman Dan Kondusif
Jumat Curhat Polres Meranti Berikan Bantuan Ruang Tunggu Dikempang Penyebrangan Alai - Gogok
Lihat Semua
WordPress Lightbox