[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Pungli, Kembali Personel Polsek Permata Kecubung Lakukan Ini

Polres Sukamara – Pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat personel Polsek Permata Kecubung jajaran Polres Sukamara, Polda Kalteng untuk mensukseskan program sapu bersih pungutan liar di wilayah Kabupaten Sukamara.

 

Personel melaksanakan patroli dilanjutkan dengan memberikan imbauan dan sosialisasi terkait gerakan saber pungli dalam pelayanan publik di Kabupaten Sukamara khususnya di Kecamatan Permata Kecubung, Selasa (4/1/2022) Pagi.

 

Kapolres Sukamara Akbp Dewa Made Palguna, SH., SIK., MH. Kapolsek Permata Kecubung Ipda Darto mengatakan bahwa apa yang sudah dilaksanakan ini adalah salah satu langkah pencegahan terhadap kegiatan pungli yang mungkin dapat terjadi di wilayah hukum Polsek Permata Kecubung.

 

“Perlu digaris bawahi bahwa perbuatan pungli itu tidak berdiri sendiri, tapi ada sebab dan akibat, baik bagi yang memberi ataupun yang menerima,” ujar Kapolsek. (Ar).

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Polsek Soreang Silaturahmi Kantor Desa Cibodas berikan himbauan kamtibmas
Samapta Polres Tanjung Balai Laksanakan Patroli Sambangi Objek Vital dan Aktivitas Masyarakat Ciptakan Kamtibmas Kondusif
Melalui DDS pererat tali silaturhami antara bhabinkamtibmas Sukamulya Polsek Soreang dengan Warga Masyarakat di desa binaanya
Bhabinkamtibmas Polsek Baleendah Temui Warga Sampaikan Imbauan Kamtibmas
Sat Lantas Polres Tanjung Balai Melaksanakan Patroli Sore, Ciptakan Kamseltibcar lantas yang Kondusif
Duduk Bersama Warga, Aipda Ari Ardiansyah Sampaikan Pesan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox