[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Kep Seribu Utara Terus Himbau Warga Taat ProKes Dengan Gelar Patroli PPKM Malam Hari

Jakarta – Pengawasan protokol kesehatan terus digencarkan oleh Polsek Kepulauan Seribu Utara Polres Kepulauan Seribu dengan menggelar patroli PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) malam hari di wilayah Kepulauan Seribu Utara. Senin (24/1/2022) malam.

Patroli dilaksanakan dengan berjalan kaki bersama Satpol PP dan Tim Satgas COVID19 setempat di Pulau Kelapa, Pulau Harapan, Pulau Panggang dan Pulau Pramuka.

Adapun sasarannya adalah kerumunan warga dan warga yang masih beraktifitas di ruang publik diantaranya Dermaga, Tamam, Lapangan, Pantai, Jalan Umum, Warung-warung kuliner dan lingkungan pemukiman.

“Sambil berpatroli kita sampaikan himbauan agar warga tetap menerapkan aturan protokol kesehatan, terutama jaga jarak, tidak berkerumun dan menggunakan masker saat berada diruang publik untuk mencegah penyebaran COVID19 dimasa pemberlakukan PPKM Level Dua,” ujar AKP Asep Romli Kapolsek Kepulauan Seribu Utara Polres Kepulauan Seribu.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Bongkar 5 Lab Narkoba Gelap, Sita Berbagai Prekursor dan Ribuan Pil Ekstasi
Sertifikasi Dakgar Lantas Gelombang I T.A 2024, Korlantas Berupaya Turunkan Angka Kecelakaan Lalin
Bareskrim Polri Tangkap 60 Tersangka Narkoba Jaringan Fredy Pratama
Tim Itwasum Polri Lakukan Audit di Divisi Humas Polri
Latsitarda Nusantara XLIV/2024 di Kaltim Resmi Dibuka
Cek Kesiapan Kendaraan KTT WWF ke-10, Kakorlantas Siapkan Kendaraan Listrik Untuk Pengawalan VVIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Rembang Menghadiri Grand Final Persentasi Finalis Business Idea Competition Tahun 2024 di SMA Negeri 1 Rembang
Polres Rembang Beri Arahan Dalmas  Raimas, Untuk Disiapkan Jaga Kamtibmas
Polsek Tebing Tinggi Laksanakan Pengamanan Gereja Dalam Ibadah Minggu
Dukung Pergelaran Musik Lokal, Polres Tebing Tinggi Beri Pengamanan Event Organizer Timeless Media Produksi
Bhabinkamtibmas Polres Tebing Tinggi Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Dan Sosialisasi Operasi Katarak
Kanit Sabhara Polsek Tebing Tinggi Ipda Jonatan Tambun Mediasi Permasalahan Warga
Lihat Semua
WordPress Lightbox