[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Penyebaran Virus Omicron, Polres Pasuruan Kota Tingkatkan Patroli Pamor Keris

Polresta Pasuruan – Mengantisipasi penyebaran Virus Varian Omicron, tim patroli Pamor Keris Polres Pasuruan Kota tingkatkan kegiatan operasi yustisi penegaka protokol kesehatan di lingkungan masyarakat wilayah hukum Polres Pasuruan Kota. Sabtu (5/2/2022).

Pelaksanaan patroli rutin dengan sasaran penegakan protokol kesehatan sekaligus melaksanakan cipta kondisi pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas) di Kota Pasuruan.

Kapolres Pasuruan Kota AKBP R.M Jauhari S.H S.I.K M.SI melalui Kasi Humas Polres Pasuruan Kota AKP Kamarudin mengatakan, kegiatan ini dilakukan sebagai upaya pendisiplinan prokes dan juga untuk menjaga dan memelihara situasi Kamtibmas khususnya di wilayah hukum Polres Pasuruan Kota supaya aman dan kondusif.

“Tujuan kegiatan ini untuk menerapkan kedisiplinan proyokol kesehatan kepada warga masyarakat, guna mencegah penyebaran Covid,” terangnya

Kegiatan ini sebagai upaya preventif Polres Pasuruan Kota dalam Harkamtibmas agar tetap kondusif. Selain itu juga untuk mendisiplikan masyarakat dengan cara menghimbau agar selalu mematuhi protokol kesehatan covid 19.

AKP Kamarudin menambahkan, kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap hari dan dengan waktu dan lokasi tujuan yang berbeda. Diharapkan dengan kegiatan ini masyarakat lebih mematuhi protokol kesehatan dan lebih waspada dengan varian omicron.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Maros Gelar Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Di Tumalia Dalam
Personel Brimob Polda Kep. Babel Batalyon A Pelopor Laksanakan Patroli di Kota Sungailiat
Pastikan Situasi Aman, Polsek Cikalong Laksanakan Patroli
Polsek Asemrowo Melaksanakan Patroli Keamanan dan Atur Arus Lalu Lintas di Tambak Mayor
Ciptakan Situasi Aman, Bhabinkamtibmas Pancatengah Laksanakan Sambang
Polres Pematangsiantar Hadiri Penanaman Pohon Bersama di Waduk Simarimbun Perumda
Lihat Semua
WordPress Lightbox