[language-switcher]
Beranda  Berita

Forkopimda Jatim Sambut Hangat Silaturahmi Ketum PBNU dan PWNU Se-Indonesia di Grahadi

Forkopimda Jawa Timur, silaturahmi dengan Ketua umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) dan Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) se-Indonesia di gedung negara Grahadi, Surabaya. Rabu (16/2/2022) malam.

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta, dan Ketua DPRD Provinsi Jatim, Kasdam V/Brawijaya, Wakajati Provinsi Jatim dan Kaskoarmada II turut hadir dalam silaturahmi dengan PBNU dan PWNU se – Indonesia.

Dalam silaturahmi tersebut Gubernur Jatim menyambut hangat kedatangan para pemimpin NU, atau Ketua Umum PBNU dan Ketua Umum PWNU se – Indonesia di Provinsi Jawa Timur, yang akan melaksanakan Harlah NU ke – 99 di Kabupaten Bangkalan, pada Kamis 17 Februari 2022.

Dalam kesempatan ini Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya menyampaikan dalam sambutannya. Dalam kepengurusan organisasi Nahdlatul Ulama seperti mengurus suatu Pemerintahan, karena keanggotaan NU berdasarkan kewargaan, sehingga diperlukan kebangkitan intelektual, kewirausahaan, teknokrat di lingkungan NU.

“Nahdlatul Ulama telah menjalin kerja sama dengan berbagai Kelembagaan di Pemerintahan Indonesia yang akan berjalan dalam skala Nasional yang bertujuan untuk kemajuan seluruh umat,” ujarnya.

Pada kesempatan tersebut, hadir pula sejumlah pengurus tanfidziyah, rais syuriah PBNU, maupun Ketua PWNU se-Indonesia.

Sekjen PBNU Saifullah Yusuf atau akrab disapa Gus Ipul menjelaskan, rangkaian Harlah NU puncaknya digelar di Kabupaten Bangkalan, Madura. Bangkalan dipilih karena menjadi tanah kelahiran KH Syaichona Kholil.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Satgas Damai Cartenz berhasil tangkap Pelaku Pembunuhan Danramil Aradide
Jelang WWF ke-10 di Bali, Fadil Imran Siapkan Strategi Khusus Pengamanan Akses Masuk Pelabuhan
Polri Pastikan Keamanan Akses Masuk ke Bali Jelang World Water Forum
Tiba di Pulau Dewata, Kabaharkam Polri disambut Langsung oleh Kapolda Bali
Masyarakat Bali Mendukung Sepenuhnya World Water Forum ke-10
Puslitbang Polri Gelar Seminar Hasil Penelitian Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber untuk Mewujudkan Polri 4.0
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polda Papua Ajak Para Pengendara Tertib Berlalu Lintas
Personel Polres Teluk Wondama Pengamanan Lomba Lari 10 Km Peringatan Hari Pattimura Ke-207 Tahun
Kontak Tembak Antara Aparat Gabungan TNI-Polri Dengan KKB Kembali Terjadi di Intan Jaya
Polres Tanjung Balai Hadiri Penyambutan Pawai Taaruf MTQ ke-56 tingkat kota
olres Jayapura Tangani Kasus Pencurian Mobi Dinas Sat Brimob Polda Papua
Cegah Kemacetan dan Kecelakaan, Sat Lantas Polres Tanjung Balai Laksanakan Pengawalan Pengaturan Arus Lalu lintas dalam Kegiatan Pawai Ta'ruf MTQ
Lihat Semua
WordPress Lightbox