[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Lombok Utara lakukan Blue Light guna Cegah tindakan Kriminal

Lombok Utara, NTB – Patroli Blue Light yang dilaksanakan oleh fungsi Sat Samapta dan Polsek jajaran Polres Lombok Utara, menggunakan kendaraan roda empat dan roda dua dengan menyalakan lampu rotator warna biru di wilayah Hukum Polres Lombok Utara, 04/03

Patroli blue light menyisir tempat keramaian, rumah peduduk dan objek vital seperti, rumah sakit dan perkantoran sembari melakukan dialogis kepada masyarakat untuk bersama-sama menciptakan situasi kamtibmas yang nyaman dan kondusif khususnya pada malam hari.

Kapolres Lombok Utara AKBP I WAYAN SUDARMANTA, S.I.K., M.H melalui Kasat sabhara AKP Antonius dopo menjelaskan “Patroli Blue Light ini akan terus kami lakukan di seluruh wilayah Kabupaten Lombok Utara guna memastikan keamanan dan ketertiban warga masyarakat. kami berharap peran aktif seluruh komponen masyarakat khususnya  Para generasi muda agar tidak menciptakan situasi yang kurang nyaman dengan mengkonsumsi minuman keras dan bahkan mengkonsumsi barang terlarang lainnya, serta tetap mematuhi himbauan pemerintah dalam hal mencegah penularan pandemi Covid-19.”Jelasnya.

Seluruh satuan Samapta termasuk Unit Samapta yang ada di Polsek jajaran harus melaksanakan Patroli Blue Light dengan menyalakan lampu biru mobil patroli, khususnya di malam hari di sejumlah titik-titik yang dianggap rawan. Hal ini sebagai salah satu upaya mengantisipasi terjadinya tindak kriminalitas secara umum”.lanjutnya

“ Patroli Blue Light ini juga memiliki arti bahwa sosok nyata Polri selalu hadir ditengah masyarakat baik disaat masyarakat masih beraktivitas ataupun di malam hari saat masyarakat sedang beristirahat, dengan tujuan dapat melakukan pencegahan karena bertemunya faktor niat dan kesempatan yang memungkinkan timbulnya kriminalitas,” Tutupnya.

humas

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Korlantas Polri Resmi Launching SIM Untuk Moge
Dankorbrimob Polri Dilantik Sebagai Ketua Cabor Akurasi Menembak dan Terjun Payung
Bareskrim Polri Periksa Caleg Aceh Terkait Kasus Sabu 70 Kg
Personel Diminta Tebar Senyuman Saat Layani Masyarakat
Personel Pengamanan WWF Ke-10 Dapat Penghargaan dan Tali Asih
Indonesia Indicator: Polri Ikut Andil Suksesnya World Water Forum
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Kel.Wonosari laksanakan giat tatap muka dengan massyarakat, dalam rangka memberikan himbauan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas Aiptu Andri melaksanakan giat Patroli dan sambang serta memberikan himbauan kamtibmas
Bhabinkamtibmas Polsek RKT melaksanakan giat di Wilayah Hukum Polsek Cambai
Bhabinkamtibmas Desa Talang Batu menyambangi warga masyarakat di Dusun 2 Desa Talang Batu
Bhabinkamtibmas Kelurahan Sungai Medang melaksanakan giat himbauan Kamtibmas kepada warga binaanya
Unit Binkamsa Sat Binmas Polres Prabumulih di Pimpin oleh KBO Sat Binmas melaksanakan giat pembinaan kepada Satpam di Kantor PT. Pegadaian di Kota Prabumulih
Lihat Semua
WordPress Lightbox