[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Merangin Pantau Langsung Pendistribusian Minyak Goreng ke Masyarakat

Merangin – Sabtu 05/03 sekira pukul 08.30 wib bertempat Toko Lima Jaya Samping Melati Swalayan Kel. Pematang Kandis Kec. Bangko Kab. Merangin dilaksanakan kunjungan Bapak Gubernur Jambi DR. H. Alharis, S.Sos., M.H. didampingi Kasat Intelkam AKP Malik, S.H. beserta anggota melaksanakan kegiatan monitoring Pendistribusian Minyak Olein Curah oleh Cv. Aneka Pangan Makmur yang bekerja sama dengan Polda Jambi dan Dinas Perindag Provinsi Jambi di Kab. Merangin dengan harga eceran Rp. 14.000,- / kg.

Pelaksanaan pendistribusian minyak goreng di Toko Lima Jaya Samping Melati Swalayan Kel. Pematang Kandis Kec. Bangko Kab. Merangin di mulai pada pukul 07.00 wib dengan metode 2 tempat pengisian diantaranya :

Tempat galon 20 liter diisi maksimal 10 galon. Galon 35 isi sebanyak 5 galon.kebutuhan pedagang.

Tempat galon minyak lima liter liter.untuk kebutuhan masyarakat umum.

Dalam pendistribusian minyak goreng maksimal pembelian sebanyak 200 liter untuk pedagang.

Kegiatan pendistribusian sedang berlangsung. Situasi aman dan kondusif.

 

Sumber : Polres Merangin

Publish : PID Polda Jambi

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Meninggal, RS Polri: Karena Benturan
Kapolri: Selamat Harkitnas, Eratkan Persaudaraan Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Peduli Korban Bencana, Polri Gelar Yasinan Trauma Healing di Bukittinggi
Hibur Anak-Anak di Sungai Jambu, SSDM Polri Berikan Pelayanan Trauma Healing
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Dumai Kota Terus Berkomitmen pada Kegiatan Minggu Kasih
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
Penyaluran Baksos Makanan Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Dr Budi Sartono.S.I.k.,M.SI., M.Han melalui Kapolsek Coblong dan  Bhabinkamtibmas Kel Lebak Siliwangi
Tingkatkan Sinergitas POLRI, TNI dan Masyarakat, Polsek Rambah Hilir
Hari Kebangkitan Nasional, Waka Polres Mempawah Ingatkan untuk Menguatkan Rasa Nasionalisme Serta Mendukung Kemajuan Teknologi.
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Lihat Semua
WordPress Lightbox