[language-switcher]
Beranda  Berita

Personel Polsek Modayag Kawal Vaksinasi di Tiga Lokasi

MANADO, Humas Polda Sulut – Personel Polsek Modayag mengawal pelaksanaan vaksinasi massal di tiga lokasi, pada Sabtu (12/3/2022) sejak pagi.

Kapolsek Modayag Iptu Amri Mamijo mengatakan, vaksinasi dilakukan oleh Puskesmas Modayag di SD Katolik dan SD Negeri 1 Purworejo, serta Puskesmas Mooat di SD Negeri Mooat, Kabupaten Bolmong Timur.

“Total warga masyarakat yang divaksin di lokasi tersebut, sebanyak 149 orang. Dengan perincian, dosis pertama 10 orang, dosis kedua 131 orang, dan dosis lanjutan (booster) 8 orang,” ujar Iptu Amri Mamijo.

Ditambahkannya, upaya akselerasi vaksinasi massal di wilayah hukum Polsek Modayag terus digencarkan untuk memenuhi target yang telah ditentukan.

“Terlebih untuk membangun kekebalan kelompok demi menekan laju penyebaran Covid-19. Warga yang belum divaksin atau yang akan melengkapi dosisnya bisa mendatangi lokasi vaksinasi terdekat,” pungkas Iptu Amri Mamijo mengimbau.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Inventarisir Barang Milik Dinas, Pawas Bersama Piket Fungsi Laksanakan Quality Control
Cegah Penambangan Ilegal, Polsek Dusel Gencar Berikan Imbauan
Apel Siaga Harkamtibmas, Wujud Siaga Polres Barsel Di Hari Libur Dan Akhir Pekan
Satlantas Polres Barsel Patroli Blue Light Di Jam Rawan, Antisipasi Gangguan Kamtibmas Di Jalan Raya
Satresnarkoba Polres Barsel Amankan Seorang Pria Beserta Barang Bukti 7,83 Gram Sabu
Polsek Tulungagung Kota Melakukan Pengamanan Kompetensi Tari di GOR Lembupeteng
Lihat Semua
WordPress Lightbox