[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan yang Melewati Depan Mapolres Kediri

[post-views]

Kapolres Kediri AKBP Agung Setyo Nugroho S.I.K., membagi-bagikan takjil gratis kepada para pengguna jalan di depan Mapolres Kediri, Jumat sore (8/4/2022).

Dalam kegiatan tersebut, Kapolres Kediri didampingi Waka Polres Kediri Kompol Hendry Ibnu Indarto S.I.K., bersama Kabag, Kasat dan pejabat Utama serta anggota Polres Kediri.

“Kami sengaja turun ke jalan langsung untuk bertemu dan berbagai dengan masyarakat,” kata AKBP Agung.

Diungkapkan Kapolres Kediri, bagi-bagi takjil ini untuk membantu para pengguna jalan tak sempat berbuka di rumah. Selain itu juga kegiatan bagi takjil ini untuk lebih mendekatkan diri kepada masyarakat.

“Situasi saat ini masih pandemi. Dengan dilakukan bagi takjil ini semoga masyarakat dapat merasa terbantu,”ungkap Kapolres Kediri.

Lebih lanjut Kapolres Kediri menyampaikan, kegiatan bagi takjil ini dilakukan sekaligus untuk menciptakan suasana kondusif selama bulan Ramadan.

“Kami juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama mewujudkan situasi keamanan dan kenyamanan yang kondusif,”ungkap AKBP Agung S.I.K.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Peduli Korban Bencana, Polri Gelar Yasinan Trauma Healing di Bukittinggi
Peduli Korban Bencana, Polri Gelar Yasinan Trauma Healing di Bukittinggi
Hibur Anak-Anak di Sungai Jambu, SSDM Polri Berikan Pelayanan Trauma Healing
Hibur Anak-Anak di Sungai Jambu, SSDM Polri Berikan Pelayanan Trauma Healing
Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Tampung Aspirasi Warga Polres Garut Gelar Kegiatan Minggu Kasih
Tampung Aspirasi Warga Polres Garut Gelar Kegiatan Minggu Kasih
Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifikasi Patroli Malam antisipasi Tindak Kriminalitas
Seorang Laki Laki Diketemukan Tewas di Rumah Kontrakan, Diduga Sakit Asam Lambung
Menparekraf Ajak Komunitas Bali Ikut Sukseskan Pelaksanaan World Water Forum ke-10
Sat Narkoba Polres Garut Ungkap Perkara Tindak Pidana Penyalahgunaan Narkotika
Sat Narkoba Polres Garut Ungkap Perkara Tindak Pidana Penyalahgunaan Narkotika
Lihat Semua
WordPress Lightbox