[language-switcher]
Beranda  Berita

Hari Bhayangakara ke 76, Danyon 407 Padma Kusuma Berikan Kejutan di Polres Brebes

Brebes – Sejumlah rombongan anggota TNI dari Bataliyon 407 Padma Kusuma mendatani Polres Brebes dengan membawa drum Band dan juga peragaan, Jum’at sore (01/07).

Kegiatan ini dipimpin langsung komandan yonif 407 padma Kusuma Mayor Hermawan Setyabudi, M. Han Bersama dengan rombongan Pejabat utama Yonif 407.

Tak menyangka akan di berikan kejutan di Hari ulang Tahun Bhayangkara ke 76, Kapolres Breebs AKBP Faisal Febrianto memberikan apresiasi dan ucapan setingtgi tingginya apa yang di lakukan oleh saudara kita dari TNI tentunya Danyonif 407 beserta rekan rekan.

“Tentunya ini wujud sinergitas TNI – Polri, saya berterimkasih kepada Mayor Hermawan Setyabudi, yang sudah membawakan kue tart dan juga pertunjukan di Hari Bhayangkara ke 76 ini,”ujarnya.

Ia juga menambahkan, tadi pagi kita di kejutkan oleh Kodim 0713, terus siang juga dari Lanal tegal berkunjung ke sini, serta ini dari Yonif 407 Padmakusuma.

“Ini tentunya bentuk sinergitas dan soliditas TNI di wilayah Kabupaten Brebes, kita akan terus menjaga soliditas bagi personilnya juga,”imbuhnya

Sementara itu Danyon 407 Padmakusuma Mayor Hermawan Setyabudi, M. Han mengucapkan selamat kepada Polri di hari Bhayangakara ke 76.

“Sukses selalu buat Polri dan Polres Brebes,”ucapnya saat membawakan kue tart yang bertuliskan hari bhayangaka ke 76. (hms)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Patroli Unit Pamobvit SatSamapta Polres Batang untuk Meningkatkan Keamanan Wilayah
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Patroli “Blue Light” Polsek Candipuro Antisipasi Tindak Pidana Kejahatan Di Malam Hari
Pastikan Keselamatan Pengguna Jalan, Polsek Socah Polres Bangkalan Lakukan Pengamanan Penebangan Pohon di Jalan Raya Keleyan
Bhabinkamtibmas Manggar Baru, Balikpapan Timur Dorong Kader Posyandu Tingkatkan Ekonomi Rumah Tangga
Bhabinkamtibmas Bersama Ketua RT 29 Manggar Baru Tinjau Dampak Abrasi Sungai
Lihat Semua
WordPress Lightbox