[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Merauke Pimpin Pelaksanaan Gelar Operasional Lengkap Polres Merauke dan Jajaran Polsek

Merauke – Kapolres Merauke Akbp Sandi Sultan, SIK memimpin langsung pelaksanaan Gelar Operasional lengkap Polres Merauke dan jajaran Polsek yang dilaksanakan setiap triwulan maupun persemester yang diikuti oleh seluruh Perwira Polres Merauke dan jajaran Polsek, yang bertempat di ruang data Mapolres Merauke, Senin (22/08/2022).

Pelaksanaan Gelar Operasional lengkap Polres Merauke dan jajaran Polsek dilaksanakan mulai pukul 09.00 Wit hingga sore hari nanti, dengan mendengarkan pemaparan Para Kabag, Para Kasat, Para Kapolsek jajaran Polres Merauke.

Dalam sambutan Kapolres Merauke mengucapkan selmat datang kepada seluruh para Perwira dan para Kapolsek jajaran Polres Merauke yang akan siap mengikuti kegiatan ini hingga selesainya, kepada para peserta dapat melaporkan hasil kegiatan dan memberikan masukan yang membangun demi Polri yang Presisi.

“Melayani masyarakat dengan hati, agar di jabarkan dlam pelaksanaan tugas Kepolisian oleh seluruh Perwira dan Para Kapolsek,”tegas Kapolres.

Lagi, Kapolres mengatakan, sesuai arahan Wakapolda kemarin agar di hindari pelanggaran kasus Narkoba, kasus lgbt dan kasus Penjualan senpi dan amunisi.

“Mari kita jaga bersama marwah Kepolisian Negara Republik Indonesia yang kita sama sama cintai, patuhi dan laksanakan petunjuk dan arahan Kapolri dengan baik,”tutup Kapolres Merauke.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divisi Humas Polri Gelar Dialog Penguatan Internal di Kaltim, Dukung IKN Menuju Indonesia Emas 2045
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
3 Hal Ini Jadi Alasan Komnas HAM Papua Apresiasi Rekrutmen Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Long Weekend Saat WWF Berlangsung, Polda Jatim Tambah Personel di Pelabuhan Ketapang
Kapolresta Mamuju Dan Irwasda Polda Sulbar Hingga Malam Ini Terus Lakukan Pengecekan Kesiapan Pengamanan Hotel D'Maleo
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
WWF Aman dan Kondusif, Menteri PUPR Apresiasi Pengamanan TNI-Polri
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Sliyeg Rutin Lakukan Patroli Siang Hari
Lihat Semua
WordPress Lightbox